Artikel Populer

Perbaikan Mess Maluku Selesai Dan Difungsikan Bulan Juni

Ambon. Suara Reformasi.Com.Pembangunan kembali Mess Maluku di Jakarta mengalami kerusakan diperkirakan selesai bulan Juni 2023 Pernyataan ini disampaikan Ketua DPRD Provinsi Maluku, Benhur G Watubun, kepada wartan di balai rakyat karang panjang Ambon Selasa (21/3/2023), saat diminta bersedia memberikan komentar soal rencana perbaikan Mess Maluku akibat mengalami kerusakan oleh pemerintah provinsi ...

Selengkapnya

Tuding Hasanussy Langgar Etik, Watubun : BK Bakal Panggil FAM

Ambon.Suara Reformasi.Com.,-DPRD Provinsi Maluku, akhirnya menghadapi aksi unjuk rasa Front Aksi Mahasiswa atau FAM, terkait dugaan anggota DPRD Provinsi Maluku, Ayu Hasanussy melanggar kode etik. Belum diketahui jenis pelanggaran etik yang dilakukan politisi Partai Berkarya itu. Namun, lembaga politik itu, bakal memanggil FAM untuk dimintai penjelasan terkait tudingan terhadap Hasanussy, dari dae...

Selengkapnya

Penjabat Wali Kota Ambon Serahkan LKPD ke BPK Perwakilan Maluku

Ambon.Suara Reformasi.Com. Penjabat Wali Kota Ambon Bodewin M. Wattimena, menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) ke Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Maluku, Senin (20/3/23). Pada kesempatan tersebut, Watimena berharap Pemerintah Kota Ambon bisa mendapatkan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari BPK.“Opini Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon disclaimer, mudah-mudahan bisa na...

Selengkapnya

Sambut Ramadan 1444 H, Pemkot Ambon Ubah Jam Operasional Tempat Hiburan Malam

Ambon.Suara Reformasi.Com.Menyambut kehadiran Bulan Ramadhan 1444 Hijriah yang tinggal beberapa hari lagi, Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon akan menyesuaikan jam operasional tempat hiburan malam selama bulan suci Ramadhan.  Penjabat Wali Kota Ambon Bodewin Wattimena mengatakan, akan melakukan penyesuaian jam operasional tempat hiburan malam, yakni buka mulai pukul 22.00 hingga pukul 02.00 WIB.Selai...

Selengkapnya

WAGUB PIMPIN KEGIATAN PENGUATAN KAPASITAS PELAYANAN PIMPINAN LINGKUP BIRO UMUM SETDA MALUKU

Ambon .Suara Reformasi.Com.Pemerintah Provinsi Maluku melalui Biro Umum Setda Maluku, menggelar Penguatan Kapasitas Pelayanan Pimpinan, yangl bertempat di Ruang Rapat Lantai 6 Kantor Gubernur Maluku, pada Senin (20/3/2023). Kegiatan tersebut dipimpin oleh Wakil Gubernur Maluku Barnabas Nathaniel Orno, yang diikuti oleh Kepala Bagian Tata Usaha Biro Umum Setda Maluku Edwin Tuarlela, Widyaswara BPSD...

Selengkapnya

Gubernur Harap Forum OPD Dukcapil Jawab Permasalahan Kependudukan dan Pencatatan Sipil di Provinsi Maluku

Ambon.Suara Reformasi.Com.Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Provinsi Maluku menggelar rapat Forum Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Kegiatan yang digelar Senin (20/3/2023), di Hotel Manise yang dibuka resmi oleh Staf Ahli Gubernur Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia, Mustafa Sangadji. Hadir sebagai narasumber Direktur Sinkronisasi Urusan Pemerintahan Daerah IV, Dirjen ...

Selengkapnya

Gubernur Harap Forum OPD DKP Tingkatkan Ketahanan Pangan di Maluku

Ambon.Suara Reformasi.Com. Sekretaris Daerah Provinsi Maluku Sadali Ie, membuka pelaksanaan Forum Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Dinas Ketahanan Pangan (DKP) Provinsi Maluku Tahun 2023 di Ballroom lantai 8, Hotel Golden Palace, Senin, 20 Maret 2023.  Forum OPD ini merupakan forum koordinasi antar pelaku pembangunan untuk membahas prioritas program dan kegiatan permbangunan hasil Musrenbang den...

Selengkapnya

Wagub Orno : Tingginya Tuntutan Pelayanan Terhadap Pimpinan Harus Diimbangi Dengan Kesejahteraan

Ambon.Suara Reformasi.Com. Untuk memberikan gambaran tentang pelayanan yang baik secara administrasi maupun profesionalitas kerja, Biro Umum Setda Maluku menyelenggarakan kegiatan Penguatan Kapasitas Pelayanan Pimpinan Lingkup Biro Umum Setda Maluku Tahun 2023, di lantai 6 Kantor Gubernur, Senin, 20 Maret 2023.  Kegiatan yang dibuka pelaksanaannya oleh Wakil Gubernur Maluku, Barnabas Natanhiel O...

Selengkapnya

WAGUB SERAHKAN LAPORAN KEUANGAN UNAUDITED TA 2022 KEPADA BPK PERWAKILAN MALUKU

Ambon.Suara Reformasi.Com.Wakil Gubernur Maluku, Barnabas Nathaniel Orno, menyerahkan Laporan Keuangan (LK) TA 2022 Unaudited Pemerintah Provinsi Maluku kepada Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Maluku bertempat di Kantor BPK Perwakilan Provinsi Maluku, Senin (20/3 /2023). Laporan Keuangan tersebut diterima langsung Kepala BPK Perwakilan Maluku, Yunaedi. Turut mendampingi Wagub saa...

Selengkapnya

Mantan Sekda Buru Selatan Dituntut 7,5 Tahun Penjara

Ambon.Suara Reformasi.Com. Jaksa Penuntut Umum (JPU) menuntut agar mantan Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Buru Selatan, Sahrul Pawa, dijatuhi hukuman penjara 7,5 tahun. Jaksa menilai Sahrul bersalah dalam kasus dugaan korupsi anggaran proyek rehab rumah dinas sekda tahun anggaran 2017-2018. JPU juga menuntut Sharul membayar denda Rp250 juta subsider tiga bulan kurungan. Sahrul juga menuntut ke...

Selengkapnya

Testimonial

Nulla vel metus scelerisque ante sollicitudin commodo....

Cindy

Tingkatkan !!!...

Larry

Bagus...

Jerry

Good !!...

nisa

Blognya keren !!...

Mila Karmila

Metode SEO yang sangat keren!!!......

Dian Herliwan
Kategori