Artikel Populer

KANIDYA CHRISTANDIRA TUHUMURY TERPILIH JADI PUTRI PARIWISATA MALUKU 2023

SuaraReformasi.Com.Maluku Tengah - Ina Latu Maluku Widya Pratiwi Murad, membuka secara langsung, Malam Puncak Pemilihan Putri Pariwisata Maluku 2023, yang berpusat di The Natsepa Resort and Confference Center Ambon, pada Rabu (26/7/2023). Mengusung Tema : "Tourism and Green Investment", Ajang Pemilihan Putri Pariwisata tahun ini diikuti oleh 15 Finalis dari 8 Kabupaten dan 7 Perguruan Tinggi yang ...

Selengkapnya

Ini Jenis Malaria Yang Dideteksi Dinkes KKT di Desa Watmuri - Arma, KLB Belum Dipastikan

SuaraRefirmasi.Com.Saumlaki.- Pasca naiknya angka terjangkit bagi warga di Desa Watmuri - Arma yang telah menembus angka 100 lebih orang terjangkit. Dinas kesehatan yang melakukan pengambilan sampel sekaligus pengobatan dan pencegahan pada dua desa di Kecamatan Nirunmas, Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT), Provinsi Maluku, telah mendeteksi jenis malaria Plasmodium falciparum. Jenis ini paling berb...

Selengkapnya

Kota Masohi Memperingati HAN Yang Ke-39 Dengan Menghadirkan Artis Cinta Laura

SuaraReformasi.Com.MASOHI-Pemerintah Kabupaten Maluku Tengah memperingati Hari Anak Nasional ke-39 di pendopo Kabupaten Maluku Tengah . Hadir pada acara puncak HAN ke-39 tingkat Kabupaten Malteng ,Penjabat Bupati Malteng Muhammad Marasabessy,Kapolres Malteng,AKBP Dax Emanuella Manuputty,Dandim 1502/Masohi Letkol Czi M Yusuf Akza,Kepala Kejaksaan Tinggi Masohi Nur Akhirman ,Pimpinan Organisasi Pera...

Selengkapnya

Buka Workshop Peningkatan Kapasitas SD Komunikasi Publik, Ini Harapan Bupati KKT

SuaraReformasi.Com.Saumlaki. Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT) berkolaborasi dengan Ameks Institut, mengelar kegiatan workshop peningkatan kapasitas sumber daya (SD) komunikasi publik aparatur di Tanimbar tahun 2023. Kegiatan yang dibuka oleh PLh.Sekda Buce Kelwulan, berlangsung di Pendopo Bupati, Rabu (26/7/2023).  Kegiatan yang melibatkan para kasu...

Selengkapnya

Polisi Periksa 5 Saksi Terkait Kasus Dugaan Bunuh Diri di Tanimbar

Suara Reformasi.Com.Saumlaki. Penyidik Satuan Reserse dan Kriminal (Satreskrim) Polres Kepulauan Tanimbar telah memeriksa 5 orang saksi, yang berkaitan dengan kasus penemuan jenazah dalam kondisi tergantung menggunakan seutas tali di dahan Pohon Mangga yang terletak di belakang SMA Negeri 8 Saumlaki, Kecamatan Tanimbar Selatan, Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT).  "Lima orang saksi sudah diperiks...

Selengkapnya

Diserang Malaria, Watmuri Bersiap Tetapkan Status KLB, Kadinkes Segera Dievaluasi

SuaraReformasi.Com.Saumlaki.Merebaknya kasus malaria di Desa Watmuri, Kecamatan Nirunmas, Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT), yang telah menembus angka 100 orang lebih terjangkit, harusnya dinas kesehatan setempat maupun Pemerintah daerah segara mengambil langkah cepat dengan surat keputusan Kejadian Luar Biasa (KLB) atas wabah ini. Hal ini diungkapkan Anggota DPRD Jaflaun Batlayeri.  "Lambat sek...

Selengkapnya

Tim Wasev Mabes TNI AD Tinjau Sasaran TMMD Kodim Saumlaki

SuaraReformasi.Com.Saumlaki.- Kepala Tim Pengawas dan Evaluasi (Wasev) Mabes TNI Angkatan Darat, Brigjen TNI. Hamim Tohari, melakukan kunjungam kerja di Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT), yang merupakan Kodim 1507 Saumlaki, Senin (24/7/2023). Lawatan kerja tersebut, dalam rangka melihat langsung progres kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-117 tahun 2023 pada dua desa di Bumi Duan Lola...

Selengkapnya

UMAR KEI MEMASUNG HAK DEMOKRASI RAKYAT

SuaraReformasi.Com.Tual.Salah satu pemuda yang mengaku kerabat dekat Bupati Kabupaten Maluku Tenggara dan Walikota Tual, Umar Kei mengancam dan melarang orang dan atau kelompok untuk melakukan aksi demonstrasi di gedung Komisi Anti Korupsi (KPK) di Jakarta. Belum diketahui motif dibalik tokoh pemuda yang mengaku orang dekat Bupati Malra dan Walikota Tual tersebut. Tetapi yang jelas aksi-aksi prote...

Selengkapnya

Syukuran HUT Adhyaksa ke-63, Ini Capaian dan Target Kejari KKT

SuaraReformasi.Com.Saumlaki.Dalam momen syukuran peringatan Hari Bhakti Adhyaksa ke-63 tahun yang diperingati setiap tanggal 22 Juli ini, untuk jajaran Kejaksaan se-Republik ini diperingati secara sederhana dan rasa kekeluargaan. Untuk Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT), usai upacara dan pemotongan tumpeng di kantor Korps Adhyaksa di Jalan Poros Saumlaki ini, Kepala Kejar...

Selengkapnya

Lanud Dominicus Dumatubun Raih Juara 2 di Kejurda Inkado Maluku Tahun 2023 Untuk Karateka

Suara Reformasi .Com.Langgur.Tim Dojo Karateka Lanud Dominicus Dumatubun sabet juara 2 dalam Kejuaraan Daerah (Kejurda) Inkado Tahun 2023 memperebutkan Piala Ketua Inkado Maluku yang berlangsung di GOR Houtumese, Jumat (21/7/2023). Komandan Lanud Dominicus Dumatubun Letkol Pas M. Junaidi, S.H mengapresiasi kesuksesan tim Dojo Karateka Lanud D. Dumatubun ini sebagai wujud pembinaan prestasi olahrag...

Selengkapnya

Testimonial

Nulla vel metus scelerisque ante sollicitudin commodo....

Cindy

Tingkatkan !!!...

Larry

Bagus...

Jerry

Good !!...

nisa

Blognya keren !!...

Mila Karmila

Metode SEO yang sangat keren!!!......

Dian Herliwan
Kategori