Artikel Populer

Bawaslu Tual Gelar Pembinaan Penyelesaian Sengketa Proses Pemilu

Tual.Suara Reformasi.Com.Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Tual lewat Koordiv Penanganan Pelanggaran dan Penyelesaian Sengketa menggelar acara Fasilitasi Serta Pembinaan Penyelesaian Sengketa Proses Pemilu Bagi Sekretariat dan Panwascam Se Kota Tual, Rabu (2/11/2022). Ketua Bawaslu Kota Tual yang diwakili oleh Koordiv Penanganan Pelanggaran dan Penyelesaian Sengketa Junaidi Bugis, S.Sos...

Selengkapnya

150 Remaja di Ambon Ikuti Jambore PIK-R Tahun 2022

Ambon.Suara Reformasi.Com.Sebanyak 150 peserta mengikuti kegaitan Jambore Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK-R) tahun 2022 yang diselenggarakn oleh Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) Kota Ambon. Kegiatan yang berlokasi di Tribun Lapangan Merdeka, dibuka secara resmi oleh Pejabat Wali Kota Ambon, Bodewin M. Wattimena, Rabu (02/11/2022).Dalam sambutannya, Wattimena men...

Selengkapnya

Wujud Kepedulian dan Perhatian, Satgas Yonarmed 1 Kostrad Gelar Bakti Sosial Membagikan Paket Sembako

MALTENG.Suara Reformasi.Com.Kotis Waiheru melaksanakan kegiatan pembagian paket sembako kepada Yayasan Pondok Pesantren Hidayatullah yang bertempat di Desa Liang, Kec. Salahutu, Kab. Maluku Tengah. Hal tersebut disampaikan Dansatgas Yonarmed 1 Kostrad Letkol Arm Arief Budiman, S.Sos., MM dalam rilisnya, di Makotis Satgas, Ambon, Maluku. Selasa (11/1/2022).Dijelaskan Dansatgas bahwa kegiatan ini me...

Selengkapnya

Pemprov Maluku Tak Ajukan Perubahan APBD 2022

AMBON,Suara Reformasi.Com.,-Pemerintah Provinsi Maluku, tidak lagi mengajukan perubahan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Perubahan (APBD) Tahun Anggaran 2022 ke DPRD Provinsi Maluku untuk dibahas bersama. Sebab, pengajuan perubahan APBD melewati batas waktu yang ditentukan. Wakil Ketua DPRD Provinsi Maluku, Melkianus Sairdekut membenarkan, Pemprov Maluku, tidak menggunakan perubahan APBD Tahun A...

Selengkapnya

Pemeriksaan Saksi Rampung, Kejari KKT Siap Tetapkan Tersangka SPPD Fiktif

Saumlaki.Suara Reformasi.Com. Kejaksaan Negeri Kabupaten Kepulauan Tanimbar (Kejari KKT) telah memeriksa kasus dugaan tindak pidana korupsi (Tipikor) Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD) fiktif di Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) setempat.  Kajari KKT Gunawan Sumarsono yang Didukung Kasi Intel Kejari KKT Agung Nugroho, yang dikonfirmasi media di ruang kerjanya, Rabu (2/11), me...

Selengkapnya

Unpatti dan BRIN Selenggarakan Lokakarya Pusat Kolaborasi Riset Ekosistem Perairan KTI

Ambon.Suara Reformasi.Com. Universitas Pattimura (UNPATTI) dan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menyelenggarakan Lokakarya Pusat Kolaborasi Riset Ekosistem Perairan Kawasan Timur Indonesia dengan Tema “Pemantapan Program Kajian Ekosistem Teluk Ambon Untuk Pemanfaatan yang Berkelanjutan” Selasa (1/11/ 2022). Kegiatan yang berlangsung selama dua hari dari tanggal 1-2 November 2022 dilaksa...

Selengkapnya

Komunitas Rumah Sastra Gelar Lomba Baca puisi dan Musikal, Ini Harapannya

Dobo.Suara Reformasi.Com. (Kepulauan Aru),- Dengan adanya kehidupan masyarakat, dalam berbagai keragaman dan kebersamaan serta semangat, sehingga dapat menghadirkan sebuah wadah yaitu adanya Rumah Sastra Arafura di Kabupaten Kepulauan Ar Demikian yang disampaikan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kepulauan Aru Jusup Apalem S.AP, S.Pd saat membuka kegiatan lomba baca puisi dan musik ...

Selengkapnya

Kawal KTT G20, TNI Gelar Pasukan dan Kirim Mobil Listrik

Jakarta.Suara Reformasi.Com. Tentara Nasional Indonesia (TNI) memastikan penyelenggaraan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) KTT G20 berjalan aman dan lancar. Gelar Pasukan TNI dilakukan oleh tiga matra yakni TNI AD, TNI AL, dan TNI AU. TNI AL menyiapkan 12 Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) untuk pengiriman KTT G20. “Ini untuk negara pemimpin-pemimpin sehingga kita harus betul-betul menyiapkan k...

Selengkapnya

Lekatompessy: Kolaborasi Antar Perangkat Desa Penting Dalam garis Sistem Pemerintahan

Ambon.Suara Reformasi.Com. Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Masyarakat Dan Desa Kota Ambon Meggy Lekatompessy mengatakan, kolaborasi antar perangkat desa merupakan hal terpenting dalam menjalankan sistem pemerintahan desa.Hal ini dikatakan Meggy saat diwawancarai jurnalis porostimur.com, Selasa (1/11/2022) di ruang kerjanya.Ditanyanya terkait ketegasan Penjabat Wali Kota Amb...

Selengkapnya

Hanubun Bangga Maluku Juara Umum Pesparani Katolik Tingkat Nasional II

Kupang .Suara Reformasi.Com– Bupati Maluku Tenggara Muhamad Thaher Hanubun yang juga ketua kontingen sukses setelah menghantarkan Pemkab Malra meraih juara umum pada Pesta Paduan Suara Gerejani (Pesparani) tingkat Provinsi Maluku yang berlangsung di Kota Tual beberapa waktu lalu. Kini orang nomor satu Malra ini kembali dipercayakan sebagai Wakil Ketua Pesparani Provinsi Maluku, menghantarkan kon...

Selengkapnya

Testimonial

Nulla vel metus scelerisque ante sollicitudin commodo....

Cindy

Tingkatkan !!!...

Larry

Bagus...

Jerry

Good !!...

nisa

Blognya keren !!...

Mila Karmila

Metode SEO yang sangat keren!!!......

Dian Herliwan
Kategori