Artikel Populer

BADAN PENGHUBUNG GELAR DIALOG BERSAMA MASYARAKAT MALUKU DI MALANG

SuaraReformasi.Com.Malang - Pemerintah Provinsi Maluku melalui Badan Penghubung Provinsi, telah melaksanakan Kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Bersama Mahasiswa Malukudi kota Malang yang diadakan di Hotel The Alana, by Aston – Kota Malang, di bawah sorotan tema“Silaturahmi dan Dialog Pembangunan Bersama Tokoh Masyarakat, Mahasiswa Dan LSM Maluku di Kota Malang Dengan Pemerintah Daerah Prov...

Selengkapnya

Di Kab. Buru BASARNAS Ambon Gelar Pelatihan Potensi SAR Bidang Water Rescue

SuaraReformasi.Com.Buru.Basarnas Ambon gelar Pelatihan SAR bidang Water Rescue bagi Potensi SAR di Kabupaten Buru, Pembukaan pelatihan di laksanakan pada hari senin 23/10/2023 di gedung BPKAD Kabupaten Buru. Pelatihan Potensi SAR di buka langsung oleh PJ Bupati Buru Bapak Dr. Djalaluddin Salampessy, S.Pi., M.Si bertempat di gedung BPKAD Kab, Buru. Dalam sambutannya, PJ Bupati Buru mengatakan Sanga...

Selengkapnya

Pj. Wali Kota Ambon Buka Kegiatan Lomba Paralayang Sekaligus Peresmian Flyingsite

SuaraReformasi.Com.Ambon,Kegiatan lomba paralayang sekaligus peresmian Flyingsite, yang diselenggarakan oleh Panitia lomba paralayang, bertempat di puncak paralayang Nusaniwe, Senin (23/10/2023) pukul 9:30 Wit. Diketahui kegiatan lomba berlangsung selama 2 hari, dari tanggal 23-24 Oktober 2023, serta di ikuti oleh 10 peserta dari Manado, 1 peserta dari Gorontalo dan 1 merupakan anak negeri.Turut h...

Selengkapnya

Bagian firman Tuhan hari ini (LPJ GPM) 1 Korintus 14:1-12

Bagian ini dilatarbelakangi dengan sikap orang Kristen di Korintus yg mengagungkan bahasa roh..Namun rasul Paulus menginginkan agar jemaat Korintus mengetahui ajaran yg benar ttg karunia karunia roh. Paulus melanjutkan dengan mengatakan bahwa hal yg penting utama dalam kehidupan Kristen, yaitu memiliki kasih..Paulus menjelaskan bahwa karunia yg paling berguna yg digunakan orang percaya adalah karu...

Selengkapnya

Menuju Pesparani Nasoinal III di Jakarta 67 Peserta dari Regio Dua Bergabung.

SuaraReformasi.Com.Ambon.Sebanyak 215 peserta Pesparani Nasional ke-III' Kontingen Provinsi Maluku seluruhnya telah bergabung masuk Pemusatan Tempat Latihan di Wisma Gonzalo Veloso Kawasan Karang Panjang (Karpan) Kecamatan Sirimau' Kota Ambon.Proses pemusatan latihan itu dimulai dari 16  Oktober hingga pada proses keberangkatan tim nanti' yang diperkirakan berakhir tanggal 26 atau 27 Oktober 2023...

Selengkapnya

Jalan Santai Warnai Perayaan Hari Santri Nasional di KKT, Ini Yang Dilakukan SatLantas Polres

SuaraReformasi.Com.Saumlaki.  Kepolisian Resor Kepulauan Tanimbar melalui Satuan Lalu Lintas melaksanakan Pengawalan dan Pengamanan berlangsungnya kegiatan Jalan Santai dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional di Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Sabtu (21/10/2023).  Adapun kegiatan Pengawalan dan pengamanan tersebut dipimpin langsung oleh Kasat Lantas Polres Kepulauan Tanimbar AKP D. Fenanlam...

Selengkapnya

Amankan Ibadah Minggu di KKT, Sat Samapta Polres Rutin Lakukan Patroli

SuaraReformasi.Com.Saumlaki.Dalam rangka memastikan jalannya ibadah Minggu oleh umat Kristiani di Kabupaten Kepulauan Tanimbar, maka Polres setempat melalui Sat Samapta,  melaksanakan giat Patroli Dialogis secara rutin pada tempat-tempat ibadah yang ada pada wilayah hukum Polres Kepulauan Tanimbar, Minggu (22/10/2023). Giat Patroli Dialogis tersebut dipimpin oleh Aipda J. V. Andries selaku pengen...

Selengkapnya

Final Kegiatan Lomba Baris Indah Peserta LGJI Youth Ambon Island Ta-2023

SuaraReformasi.Com.Ambon.Acara penutupan kegiatan lomba baris indah yang di selenggarakan oleh komunitas Youth Ambon Island Ta-2023, sekaligus penyerahan hadiah kepada para peserta, dan penyerahan plakat penghargaan kepada 20 juri oleh PJ Walikota Ambon, bertempat di Pantai Wainitu kota Ambon, Sabtu (21/10/2023) pukul 21:00 Wit. Pada kesempatan ini, dilakukan penyerahan piala dan hadiah kepada par...

Selengkapnya

Bagian firman Tuhan hari ini (LPJ GPM) 1 Korintus 12:1-11

Menceritakan bahwa jemat Korintus adalah jemaat yg sarat dengan karunia-karunia yg istimewa dari Tuhan.. Namun mereka menyalahgunakan karunia-karunia itu untuk memenuhi kepentingan  mereka.. Mereka menjadi sombong rohani dan tinggi hati. Mereka mengganggu persekutuan di Korintus dengan menonjolkan diri dalam jemaat dengan melakukan hal-hal yg istimewa seperti berkata-berkata dengan hikmat dan men...

Selengkapnya

Pemkab Malteng MoU Pemkab Probolinggo Soal Bawang Merah Murah

SuaraReformasi.Com.Malteng.-Penyebab mahalnya harga bawang merah di Masohi, salah satu karena biaya transportasi dari kabupaten pemasok ke Kota Masohi Kabupaten Maluku Tengah, yakni Kabupaten Probolinggo Provinsi Jawa Timur. Untuk menekan harga bawang di tangan pedagang biar harga jual bawang ditangan konsumen di Masohi murah, Pemkab Malteng mencari suli dengan melakukan pendekatan dengan Pemerint...

Selengkapnya

Testimonial

Nulla vel metus scelerisque ante sollicitudin commodo....

Cindy

Tingkatkan !!!...

Larry

Bagus...

Jerry

Good !!...

nisa

Blognya keren !!...

Mila Karmila

Metode SEO yang sangat keren!!!......

Dian Herliwan
Kategori