Tutup TMMD Ke-118 Kodim 1502/Masohi, Ini Yang Disampaikan Kasdam Pattimura
Suara reformasi.Com.Masohi.Kasdam XVI/Pattimura Brigjen TNI Agung Pambudi, resmi menutup program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-118 Kodim 1502/Masohi di Lapangan Bola Desa Tamilouw, Kec. Amahai, Kab. Maluku Tengah, Kamis, (19/10/2023). Program TMMD tersebut dilaksanakan di Desa Sepa dan Desa Tamilouw.Dalam amanatnya Pangdam XVI/Pattimura Mayjen TNI Syafrial, PSC., M.Tr.(Han)., yang di baca...
SelengkapnyaKunjungi Kodim Malteng, Ini Yang Di Buat Kasdam Pattimura
SuaraReformasi.Com.Masohi.- Kasdam XVI/Pattimura Brigjen TNI Agung Pambudi yang didampingi Kasrem 151/Binaiya, Aslog Kasdam XVI/Pattimura, Aster Kasdam XVI/Pattimura, PA LO AL Kodam XVI/Pattimura dan Kasiter Kasrem 151/Binaiya melaksanakan kunjungan kerja (Kunker) ke wilayah Masohi, Maluku Tengah, Rabu (18/10/2023). Kunker tersebut merupakan kunjungan perdana Kasdam di wilayah Kabupaten Maluku Ten...
SelengkapnyaTuarita Buka Kegiatan Pangan Murah
SuaraReformasi.Com.Masohi-Mewakili Penjabat (Pj) Bupati Kabupaten Maluku Tengah (Malteng) Rakib Sahubawa, Penjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) Maluku Tengah, Jouhari Tuarita, membuka kegiatan Gerahkan Pangan Murah Tahap II Tahun 2023. Kegiatan yang digelar Dinas Ketahanan Pangan Malteng, Rabu, (18/10/23), yang dipusatkan di depan pasar tingkat Binaya Masohi. Turut hadir dalam pembukaan, Forum Kor...
SelengkapnyaTanimbar Tuan Rumah Monev BNPP RI tuk Kawasan Perbatasan
SuaraReformasi.Com.Saumlaki. Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) dalam melakukan monitoring dan evaluasi (Monev) jelang akhir tahun ini, dilakukan pada Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT) yang berbatasan langsung dengan Negara Australia. Monev yang dihadiri perwakilan kementrian dan lembaga, diantaranya kementrian kesehatan dan kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), turut d...
SelengkapnyaWattimena Hadiri Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW Dan Rapat Kerja Majelis Taklim AL-Madinah Pemkot Ambon
SuaraReformasi.Com.Ambon.Acara perayaan maulid Nabi besar Muhammad SAW 1445 H serta rapat kerja Majelis Taklim AL-Madinah Pemkot Ambon, yang diselenggarakan oleh Majelis Taklim AL-Madinah kota Ambon, dengan mengusung tema "Momen Tingkatkan Ukhuwah Islamiyyah Demi Terjalinnya Cinta Negeri", bertempat di Gedung Ashari Al-fatah kota Ambon, Rabu (18/10/2023) pukul 10:00 Wit. Turut hadir PJ Walikota Am...
SelengkapnyaMelarikan Diri” Saat Peristiwa Pencurian Obat, Akhirnya Pegawai Sukarelawan Diperiksa Polisi
SuaraReformasi.Com.Namrole – Anak buah Harun Patta pegawai sukarelawan (IS) yang melarikan diri sejak kasus pencurian obat dari gudang Farmasi milik Dinas Kesehatan sudah ditangkap dan sudah di periksa aparat kepolisian Polres Bursel. Hal itu disampaikan Kasat Reskrim Polres Bursel Kasat Reskrim Polres Buru Selatan Iptu Yefta Marson Malasa kepada media ini kemerin, 17/10/2023 di Kantor Bupati. ...
SelengkapnyaPimpinan Umat Beragama Di Maluku Sampaikan Pesan Damai
SuaraReformasi.Com.Ambon - Pimpinan umat beragama di Maluku, yang terdiri dari Ketua MUI, Abdulah Latuapo, Ketua MPH Sinode GPM, Pdt ET Maspaitella, Sekum Keuskupan Amboina, Pastor Agustinus Arbol, Ketua Walubi W Jauwerissa, Ketua Parisada Hindu Dharma Dr Wayan Sutapa, menyampaikan pesan damai kepada seluruh masyarakat Maluku, pada Selasa (17/10/2023), di Kantor Sinode GPM. Maspaitella...
SelengkapnyaGelar Sispamkota, Ini Skenario Polres Kepulauan Tanimbar
SuaraReformasi.Com.Saumlaki.Guna membubarkan massa yang kian "beringas", mendorong Petugas Polres Kapulauan Tanimbar menembakkan gas air mata kepada para demonstran. Polisi bergerak cepat dengan membubarkan kerumunan massa yang bertahan pasca ricuh di momen kampanye berlangsung. Akhirnya dengan gerak cepat dan cekatan, dalam sekejap berbagai kekacauan yang terjadi bisa diatasi dengan baik. Bahkan,...
SelengkapnyaPolres Kepulauan Tanimbar gelar Apel Gelar Pasukan Ops Mantap Brata 2023-2024
SuaraReformasi.Com.Saumlaki.Polres Kepulauan Tanimbar menggelar Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Brata 2023-2024, dalam rangka Pengamanan Pemilu 2024 mendatang, yang bertempat di Lokasi Bandara Lama, Desa Olilit Raya, Kecamatan Tanimbar Selatan, Kabupaten Kepualauan Tanimbar, Selasa (17/10/2023). Nampak hadir oleh Pj. Bupati Kepulauan Tanimbar Drs. Ruben B Moriolkossu, M.M., Kapolres Kepulauan Ta...
SelengkapnyaRirimasse Buka Kegiatan Festival Seni Budaya Islam Dan Pemilihan Duta-Duta Qasidah Tingkat Kota Ambon
SuaraReformasi.Com.Ambon,Kegiatan festival seni budaya Islam sebagai agenda rutin tahunan sekaligus pemilihan duta-duta qasida tingkat kota Ambon Ta-2023, yang di selenggarakan oleh DPD Lasqi kota Ambon, untuk melaksanakan tugas dan tanggung jawab DPD kota Ambon pada ajang festival qasidah tingkat provinsi, dengan tujuan untuk melestarikan seni qasidah dan seni budaya islami lainnya sebagai media ...
Selengkapnya