SMP Negeri 28 Malteng Gelar Acara Lepas Pisah Siswa
Suara reformasi.Com.Malteng. -Sekolah Menengah Tingkat Pertama (SMP) Negeri 28 Kabupaten Maluku Tengah menggelar acara Lepas Pisah dengan para siswa kelas 9 Tahun ajaran 2023/2024 yang telah di nyatakan lulus ujian akhir. Acara Lepas Pisah siswa Kelas 9 SMP Negeri 28 Malteng yang bertemakan ” Raihlah Cita Citamu Ciptakan Masa Depanmu yang Gemilang ” Yang dilaksanakan pada Jumat (14/6/2024) di ...
SelengkapnyaSikapi Aspirasi Ratusan Pedagang, DPRD – Pemkot Upayakan Cari Solusi
SuaraReformasi.Com.Ambon. Menyikapi Aspirasi pedagang terminal Mardika terkait surat peringatan pembongkaran lapak-lapak yang disampaikan oleh Pemerintah Kota Ambon melalui Asisten II, DPDR bersama Pemerintah Kota Ambon akan berusaha mencari solusi. “Hasil koordinasi kami, surat itu baru berupa peringatan pertama. Selanjutnya, dewan akan meminta Pemerintah Kota Ambon untuk bersama-sama melihat a...
SelengkapnyaDinas PPPA Menggelar Bimtek Dan Sosialisasi Kepemimpinan Pedesaan Propinsi Maluku.
SuaraReformasi.Com.Ambon.Dinas Peberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak (PPPA). Menggelar Bimtek dan Sosialisasi kepemimpinan pedesaan Tingkat Provinsi Maluku berlangsung diaula Dinas Dikbud Provinsi Maluku lantai dua . Acara ini di buka langsung oleh Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak. Husen.S.pd,M.pd, didampingi nara sumber dari Kementerian PPPA pusat,menjelaskan Bimtek...
SelengkapnyaJaksa Periksa Orang Dekat Mantan Gubernur Maluku
Suara reformasi.Com.Ambon. Salah satu pengusaha yang merupakan orang dekat mantan Gubernur Maluku, Murad Ismail akan menjalani pemeriksaan di kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Maluku, Kamis (13/6/2024). Direktur PT Bumi Perkasa, Muhammad Franky Gaspary Thiopelus alias Kipe menjadi salah satu dari sejumlah saksi yang ikut dipanggil oleh tim jaksa untuk menjalani pemeriksaan, terkait dengan dugaan ko...
SelengkapnyaPemkab Malra Serahkan 25 Sapi Kurban
SuaraReformasi.Com.Malra.Menjelang Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriyah yang jatuh pada Senin, 17 Juni 2024, Pemerintah Kabupaten Maluku Tenggara menyerahkan 25 sapi sapi kurban untuk sejumlah masjid di daerah itu. Penyerahan dalam bentuk simbolis kepada tiga penerima yang mewakili masjid dilakukan oleh Penjabat Bupati Jasmono, disaksikan Penjabat Sekertris Daerah Nicodemus Ubro serta sejumlah pimpin...
SelengkapnyaBupati Malra Buka Sinkronisasi Kerjasama Layanan Perempuan dan Anak
Suara reformasi.Com.Ambon.Penjabat Bupati Maluku Tenggara (Malra) Jasmono membuka acara Sinkronisasi, Koordinasi dan Kerjasama Lintas Sektor Penyedia Layanan Perempuan dan Anak Tahun 2024.Bertempat di Aula Kantor Bupati Maluku Tenggara, Jumat (14/6/2024), kegiatan itu dihadiri oleh Forkopimda, Ketua DPRD, Pj. Sekda Kabupaten Maluku Tenggara, Para Staf Ahli, Asisten Setda, Pimpinan OPD, Camat dan L...
SelengkapnyaPenyerahan BLT secara simbolis dari Sekretaris Kecamatan Jason Faref, Kepo Abraham Renurth.
SUARAREFORMASI.COM.MALRA.Sebanyak 41 warga Ohoi Werka Kecamatan Kei Besar Kabupaten Maluku Tenggara telah menerima Bantuan Langsung Tunai (BLT) dari Pemerintah Ohoi (Pemo) setempat bertempat di Balai Ohoi, Jumat (14/6-2024).Mengawali pembagian dimaksud, Kepala Ohoi (Kepo) Werka Abraham Renurth dalam sambutannya, menjelaskan kalau 41 KPM yang akan menerima bantuan BLT selama 9 bulan, yakni terhitun...
SelengkapnyaRaih Juara Satu, Pj Walikota Tual Beri Hadiah Umrah Untuk Kafilah
SuaraReformasi.Com.Tual.Pj Walikota Tual Hi. A. Yani Renuat berjanji akan memberikan hadia Ibadah Umrah bagi peserta Kafilah yang meraih juara 1( Satu) pada lomba MTQ di Ambon nanti. Hal ini disampaikan oleh, Pj Walikota Tual saat melepaskan Kafilah MTQ Kota Tual untuk mengikuti lomba MTQ XXX Provinsi Maluku di Kota Ambon Tahun 2024 di Aula Kantor Walikota Tual, Jumat (14/6/2024).Pelepasan ini dih...
SelengkapnyaBudaya Kebersihan Bagi ASN Jadi Prioritas Utama Pj. Bupati SBB
SuaraReformasi.Com.Piru. Demi menciptakan lingkungan kerja yang sehat, indah, nyaman dan produktif, Bupati Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB), Dr. Jais Ely, S.T., M.Si, akan menetapkan budaya kebersihan sebagai prioritas utama bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) di wilayah kerjanya. Pernyataan ini disampaikan oleh Pj. Bupati SBB, Dr. Jaiz Ely, S.T., M.Si saat dihubungi media ini Via WahtsApp, Sabtu...
SelengkapnyaDPRD Maluku Tuding Ada Mafia Dalam Seleksi Calon Paskibraka Nasional 2024
SuaraReformasi.Com.Ambon– Tidak transparannya seleksi pasukan Paskibraka tingkat Nasional (Paskibraka) untuk upacara 17 Agustus 2024 di Jakarta dengan tidak lolosnya Cristianie Lumatalale siswa Kelas 10 SMA Negeri 3 yang di lakukan oleh Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Provinsi Maluku melalui Panitia Seleksi tingkat provinsi diduga ada unsur Kolusi, Nepotisme dan Diskriminasi (KND)...
Selengkapnya