Penjabat Wali Kota Ambon Ajak PMKRI Jadi Mitra Pemerintah
Ambon.Suara Reformasi.Com. Pejabat Walikota Ambon Bodewin M. Wattimena, meminta PMKRI menjadi mitra Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon, guna menjalankan, serta mewujudkan program-program pemerintah. untuk itu disampaikan Bodewin, saat melantik pengurus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Perhimpunan Mahasiswa Katolik (PMKRI) Kota Ambon, periode 2022-2024.“Mari menjadi mitra Pemkot, seluruh Organisasi Kemasy...
SelengkapnyaPejabat Wali Kota Ambon Hadiri Peringatan 72 Tahun Tsunami
Ambon.Suara Reformasi.Com. Memperingati peristiwa tsunami yang menghantam Desa/Negeri, Galala/Hative Kecil (Gatik), pada 72 tahun silam, Penjabat Wali Kota Ambon Bodewin M. Wattimena, Disertai Pj. Ketua TP-PKK Lisa M. Wattimena menghadiri kebaktian syukur yang diselenggarakan di Desa Galala, Sabtu (8/10/2022). “Sebagai orang-orang yang meyakini sungguh penyertaan Tuhan di dalam hidup maka kita h...
SelengkapnyaLatuheru Tutup Kejuaraan Kempo Kota Ambon.
Ambon.Suara Reformasi.Com.Ketua Harian Komite Olah Raga Indonesia (Koni) Kota Ambon AGL, resmi menutup Kempo Kota Ambon, berlangsung Jumat (7/10) di Gor Hotumese Poka Ambon. Pada kesempatan ini Latuheru menandaskan, setelah kita mendengar hasil dari masing-masing pertandingan dengan pemberian penghargaan yang diberikan pada pemenang di Kempo Kota Ambon kali berupa sertifikat saya sebagai ketua har...
SelengkapnyaMarasabessy Terima Kembalinya Kontingen Pesparani Malteng
Masohi, suarareformasi.com - Penjabat Bupati Maluku Tengah, Muhamat Marasabessy menerima kontingen Pesta Paduan Suara Gerejani (Pesparani) di gedung Gereja Santo Yohanes Penginjil Masohi, Minggu, (9/10/2022). Kontingen Pesparani Maluku Tengah (Malteng) sebelumnya berlomba di ajang Pesparani Katolik IV Tingkat Provinsi Maluku di Kota Tual beberapa waktu lalu.Hadir dalam acara penerimaan Wakil Uskup...
SelengkapnyaGubernur Murad Tujuan Batu Pertama Pembangunan Masjid Nurul Ikhlas
Ambon.Suara Reformasi.Com. Gubernur Maluku Murad Ismail, meletakkan batu pertama pembangunan Masjid Nurul Ikhlas, di Dusun Ume Kau-Kampung Baru, Negeri Tulehu, Minggu sore, (9/10/2022). Peletakan batu pertama, diawali dengan kumandang Adzan. Masjid Nurul Ikhlas memiliki panjang 18,5 meter, dan lebar 21 meter. setidaknya, terdapat tiga alasan utama yang melatarbelakangi dibangunnya Masjid Nurul ...
SelengkapnyaBacaan firman Tuhan hari ini ( LPJ GPM) Matius 28:16-20
Bagian firman Tuhan ini merupakan perintah terakhir dari Tuhan Yesus kepada muridnya utk membritakan injil..Perintah ini juga merupakan Amanat Agung..Bukit di Galilea merupakan tempat yang dipilih dan ditentukan oleh Tuhan Yesus utk bertemu para muridNya..Tujuan Yesus bertemu dengan mereka utk menunjukan bahwa Yesus adalah anak Allah yang dibangkitkan dan membimbing mereka untuk memahami bahwa kem...
SelengkapnyaREKTOR UNPATTI TERIMA KUNJUNGAN DIREKTUR KANTOR RUANG AMERIKA
Ambon .Suara Reformasi.Com.Rektor Universitas Pattimura Prof. Dr. MJ Saptenno, SH., M.Hum dan Wakil Rektor Bidang Akademik, Prof. Dr. F. Leiwakabessy, M.Pd menerima Kunjungan Direktur American Spaces Office Alfred Boll yang di dampingi Allison McKee, REPS Kedutaan Besar AS Jakarta, Christian Simanullang Direktur MyAmerica Surabaya, di Ruang Kerja Rektor Gedung Rektorat Lt III, Rabu 5 Oktober 202...
SelengkapnyaPj Bupati & Ketua Tim PKK Malteng Kunjungi Anak Kariuw Penderita Tumor
Masohi.Suara Reformasi.Com.Ditengah kesibukan yang padat, Pejabat Bupati Maluku Tengah, DR Muhamat Marasabessy, SP, ST, M.Tech bersama isteri Bella Marasabessy yang juga Ketua Tim PKK Malteng, mengunjungi Rona Tupalessy, anak Negeri Kariuw, Kecamatan Pulau Haruku , Kabupaten Maluku Tengah di guest house gedung PKK Masohi, Sabtu (8/10/2022). Rona, baru saja mendapat penanganan medis operasi Tumor J...
SelengkapnyaKEJUARAAN SEPAKBOLA AJANG BERGENGSI PADA LIGA PEMUDA-LAIMU CUP 2022.
Malteng. Suara Reformasi.Com.Tempat bergengsi ajang Piala Pemuda-Laimu Cup 2022. Di gelar di kecamatan Teluti Desa Laimu. Pertandingan tersebut baru dibuka pada 5 Oktober 2022. Laporan dan liputan langsung wartawan Suara Reformasi, Imel Masbait menandaskan Piala liga bergengsi yang merupakan ajang bergengsi tersebut menumbuhkan bakat dan minat serta untuk meraih prestasi dalam ajang olahragawan ...
SelengkapnyaTemui Dewan Direksi BPJS Ketenagakerjaan, Presiden: Kelola Dana dengan Hati-Hati
Jakarta.Suara Reformasi.Com. Presiden Joko Widodo didampingi Menteri Sekretaris Negara Pratikno menerima kunjungan Dewan Direksi Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan, pada Jumat, 7 Oktober 2022, di Istana Merdeka, Jakarta. Dalam pertemuan tersebut, Kepala Negara menyampaikan pesan kepada dewan direksi untuk hati-hati dalam mengelola dana BPJS Ketenagakerjaan. “Bapak Presiden...
Selengkapnya