Artikel Populer

Berkas Seleksi Calon Sekda Maluku, Dipertanyakan Wenno

Berkas Seleksi Calon Sekda Maluku, Dipertanyakan Wenno

Ambon.Suara Reformasi.Com.Terkait dengan menyeleksi Calon Sekda Maluku, yang sudah dilaksanakan oleh Panitia Seleksi (Pansel), wakil ketua komisi I DPRD Provinsi Maluku Yance Wenno mengajukan berkas tersebut.

Menurut Wenno, Sudah setahun lebih Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Daerah Provinsi Maluku dijabat Sadli Le dan sampai saat ini belum ada Sekda definitif yang menjadi harapan masyarakat.

,”kita berharap Pa Sadli Le bisa definitif, tapi ternyata kan itu tidak, membentuk itu setelah Pemerintah Maluku membuka seleksi dengan panitia seleksi (Pansel) yang diketuai oleh Prof Dr Mj Saptenno SH, M.Hum.” ujar wakil ketua Yance Wenno pada di DPRD Maluku, Rabu (05/10/2025).

Politisi Partai Perindo Provinsi Maluku katakan , sebagaimana diketahui, Pansel sudah bekerja dari tanggal 22 agustus tahun 2022 dan sudah satu bulan lebih, hasil akhir dikirim ke Menteri Dalam Negeri (Mendagri) di jakarta.

Namun lanjut Anggota DPRD Dapil Kota Ambon ini, informasi dari Kepala pusat penerangan Kemendagri, Benni Irwan bahwa pengiriman berkas calon Sekda Provinsi Maluku itu belum sampai di Mendagri.

“Jadi sebenarnya berkas itu ada nyangkut dimana ? sindir Wenno, sambil menambahkan, ini yang harus dijelaskan, supaya masyarakat tau bahwa panel ini tidak bekerja diam-diam.

Menurutnya, Pansel harus transfaran, bahwa proses sudah sampai dimana. Kalau ternyata sudah di kirim harus katakan sudah dikirim, tapi kalau ternyata belum saling buang kesalahan .

Diakuinya bahwa koordinasi Plt Sekda Sadli Le berjalan baik, namun dalam jabatan sebagai Plt itu terbatas.

“Kita berharap semoga dalam waktu yang tidak terlalu lama sudah ada Sekda definitif” ujar Calon Wali Kota Ambon tahun 2024 itu.

Untuk diketahui bahwa , pada agustus tahun 2022 itu, tercatat ada tiga nama yang berproses untuk menduduki jabatan struktural eselon II itu.

Masing-masing adalah, Sadli Le Plt Sekda Provinsi Maluku/Kepala Dinas Kehutanan Provinsi Maluku, Kepala BKD Provinsi Maluku Jasmono, Kepala BPSDM Provinsi Maluku Hadi Sulaiman."pinta Wenno.(SR).





Komentar

  1. Belum Ada Komentar

Tambahkan Komentar

Testimonial

Nulla vel metus scelerisque ante sollicitudin commodo....

Cindy

Tingkatkan !!!...

Larry

Bagus...

Jerry

Good !!...

nisa

Blognya keren !!...

Mila Karmila

Metode SEO yang sangat keren!!!......

Dian Herliwan
Kategori