Artikel Populer

DPRD Maluku Akan Tinjau Regulasi Terkait Minuman Tradisional “Sopi”

SUARAREFORMASI.COM.AMBON-  Ketua Fraksi PDI Perjuangan DPRD Maluku, Andre Werembinan/Taborat, menyatakan bahwa pihaknya akan meninjau kembali regulasi terkait minuman tradisional khas Maluku yaitu  Sopi.Hal ini merespons keluhan masyarakat dari Kabupaten Maluku Barat Daya (MBD) dan Kepulauan Tanimbar, yang mengadu langsung ke DPRD karena sopi kerap disita dan dimusnahkan oleh aparat kepolisian.M...

Selengkapnya

WAGUB HARAP GERAKAN PANGAN MURAH DAPAT MENGURANGI DAMPAK INFLASI

SUARAREFORMASI.COM.AMBON– Wakil Gubernur Maluku, Abdullah Vanath, secara resmi membuka acara Gerakan Pangan Murah yang diselenggarakan oleh Badan Pangan Nasional bersama TVRI Maluku.Acara ini dilaksanakan di Lapangan Sepak Bola Waihaong, Ambon, pada 19 Maret 2025, yang dimulai pukul 10.00 WIT.Kegiatan ini merupakan bagian dari program nasional yang diadakan serentak di seluruh Indonesia, dengan ...

Selengkapnya

PT Jasa Raharja Gelar Mudik Aman Sampai Tujuan 2025, Tak Hanya Gratis, tapi Juga Nyaman dan Berkeselamatan

SUARAREFORMASI.COM.Jakarta, 18 Maret 2025 – Antusiasme masyarakat yang tinggi terhadap programmudik gratis “Mudik Aman Sampai Tujuan 2025 yang diselenggarakan olehKementerian BUMN bersama 83 BUMN dan anak perusahaan BUMN menunjukkanbesarnya kebutuhan akan perjalanan yang aman dan nyaman selama periode Idulfitri2025.Direktur Utama PT Jasa Raharja, Rivan A. Purwantono, menyampaikan apresiasiatas...

Selengkapnya

Jasa Raharja Kantor Wilayah Maluku Mengadakan Doa Bersama Lintas Sektoral Dalam Rangka Pengamanan PAM Lebaran 1446H Tahun 2025

SUARAREFORMASI.COM.AMBON  - Dalam rangka memohon perlindungan dan keselamatan bagi masyarakat yang akan melakukan perjalanan mudik Lebaran 1446H Tahun 2025, PT Jasa Rahrarja Kantor Wilayah Maluku menggelar doa bersama dengan seluruh instansi terkait di Kantor Jasa Raharja pada Rabu, 19/03/2025.Kegiatan doa bersama ini bertujuan untuk memohon perlindungan dan keselamatan bagi masyarakat yang akan ...

Selengkapnya

Pastikan Stok Aman, Pemkot Ambon Kendalikan Inflasi Jelang Lebaran

SUARAREFORMASI.COM.AMBON– Menjelang Hari Raya Idul Fitri, Pemerintah Kota Ambon melalui Tim Penanggulangan Inflasi dan Satgas Pangan bergerak cepat untuk memastikan ketersediaan bahan pokok tetap aman dan harga tetap terkendali. Wakil Wali Kota Ambon, Ely Toisuta, menegaskan bahwa pihaknya telah melakukan sidak ke sejumlah distributor besar guna memastikan stok pangan mencukupi hingga dua hingga...

Selengkapnya

WAGUB BUKA BERSAMA DENGAN MITRA STRATEGIS DERADIKALISASI

SUARAREFORMASI.COM.Ambon – Setelah berbuka bersama dengan Kepala Badan Intelijen Daerah Provinsi Maluku, Ketua Majelis Ulama Indonesia Provinsi Maluku dan Mitra Strategis Deradikalisasi, Wakil Gubernur Maluku Abdullah Vanath menyelenggarakan Konverensi Pers di Kediaman Wagub, pada Selasa (18/3/2025) malam.Dalam wawancaranya Vanath atas nama Pemerintah Provinsi Maluku mengucapkan terima kasih kep...

Selengkapnya

Ambon Gelar Rapat Paripurna PAW Alm Russel ke Mailuhu

SUARAREFORMASI.COM.AMBON — Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Ambon menggelar rapat paripurna dalam rangka peresmian dan pengambilan sumpah janji anggota baru DPRD Kota Ambon Periode 2024-2029.Acara ini digelar sebagai bagian dari mekanisme Pergantian Antar Waktu (PAW), di mana Bodewin Mailuhu resmi menggantikan Alm Irene Mauren Russel dari Partai NasDem.Proses pelantikan Ini dilaksanaka...

Selengkapnya

DPRD Kota Ambon Sudah Lengkap Berjumlah 35 Anggota

SUARAREFORMASI.COM.AMBON  – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Ambon kini telah lengkap berjumlah 35 anggota setelah dilantiknya satu anggota pengganti antar waktu (PAW).Walikota Ambon, Bodewin Wattimena, mengungkapkan harapannya agar dengan lengkapnya jumlah anggota DPRD, kinerja kelembagaan dapat meningkat dan sinergi dengan pemerintah kota semakin kuat dalam membangun Ambon.Hal ini d...

Selengkapnya

Hadiri Safari Ramadhan Desa Poka Walikota Bagikan ratusan Paket Sembako

SUARAREFORMASI.COM.AMBON -  Saat melakukan Safary Ramadhan di halaman Masjid Darul Hasanah desa Poka kecamatan teluk ambon pada senin 17/3/2025 ,bersama ketua DPRD kota Ambon dan pimpinan OPD pemerintah kota, ,Wali Kota Ambon Bodewin Wattimena mengajak seluruh umat Islam di Kota Ambon, khususnya di Kecamatan Teluk Ambon, untuk menjadikan bulan suci Ramadhan sebagai momentum meningkatkan ketakwaan...

Selengkapnya

Safari Ramadhan Berbagi 100 Paket Sembako dan Takjil untuk Warga Pohon Mangga

SUARAREFORMASI.COM.AMBON – Suasana hangat dan penuh kekeluargaan mewarnai Safari Ramadhan yang dilakukan Wakil Wali Kota Ambon, Ely Toisutta, di Kelurahan Pohon Mangga, Kecamatan Nusaniwe, pada Selasa (18/3/2025). Dalam kegiatan tersebut, Pemkot Ambon membagikan 100 paket sembako dan takjil kepada warga setempat, sebagai wujud kepedulian dan berbagi di bulan suci Ramadhan.Wakil Wali Kota Toisutt...

Selengkapnya

Testimonial

Nulla vel metus scelerisque ante sollicitudin commodo....

Cindy

Tingkatkan !!!...

Larry

Bagus...

Jerry

Good !!...

nisa

Blognya keren !!...

Mila Karmila

Metode SEO yang sangat keren!!!......

Dian Herliwan
Kategori