Artikel Populer

Bodewin Bertekad Perbaiki Pengelolaan Keuangan Pemkot Ambon

Ambon.Suara Reformasi.Com. Penjabat Walikota Ambon Bodewin Wattimena bertekad untuk segera memperbaiki pengelolaan keuangan di Pemerintah Kota Ambon. Hal itu disampaikannya usai menghadiri  Rapat paripurna ke tiga masa persidangan  2021 – 2022  DPRD Kota Ambon dengan agenda penyampaian  ranperda pertanggung jawaban APBD Kota Ambon tahun 2021 yang bertempat di Kantor DPRD Kota Ambon,  Rabu(2...

Selengkapnya

Gubernur Dorong Ekspor Komoditas Perikanan dari Maluku

Ambon. Suara Reformasi.Com- Gubernur Maluku Irjen. Pol. (Purn.) Drs. Murad Ismail, mendorong percepatan ekspor Perikanan dari Maluku. Hal disampaikannya dalam Rapat dengan Pengusaha Perikanan yang berlangsung di kediamannya, Senin (25/7/2022) Dalam arahannya, Gubernur Murad Ismail meminta beberapa hal untuk menjadi perhatian, diantaranya ekspor komoditas perikanan Maluku harus secara langsung (dir...

Selengkapnya

Di Harganas, Gubernur Ingatkan Koordinasi dan Kolaborasi Jadi Kunci Penurunan Prevalensi Stunting

 Ambon.Suara Reformasi.Com. Peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-29 tingkat Provinsi Maluku Tahun 2022 berlangsung di Gedung Islamic Center, Senin, (25/7/2022).  Peringatan ditandai dengan pemukulan tifa oleh Penjabat Sekda Maluku Sadali Ie didampingi Ketua DPRD Maluku Lucky Wattimury, Kepala Pusat Penelitian dan Pengembangan Kependudukan BKKBN RI.,  Dr. Indra Murty Surbakti,  Ketua...

Selengkapnya

Komisi II DPRD Provinsi Maluku Panggil PT Harta Samudra WaplauTerkait Laporan Masyarakat

Ambon.Suara Reformasi.Com. PT Harta Samudra Waplau bergerak dalam usaha penangkapan ikatan Tuna kemarin dipanggil Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Maluku terkait dengan laporan masyarakat daerah itu menyangkut proses pembelian ikan oleh perusahan dari nelayan dianggap menyalahi aturan.  Pernyataan ini disampaikan pimpinan cabang PT Harta Samudra Waplau, Wi Engsan, kepada w...

Selengkapnya

Rapat Koordinasi Komisi III DPRD Provinsi Maluku Dengan 11 Kabupaten/Kota Terkait Dampak Bencana Akan Dibawa Ke BPBN

Ambon.Suara Reformasi.Com.Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Maluku telah melaksanakan rapat koordinasi dengan 11 Kabupaten/Kota dan Instansi teknis terkait dalam rangka membahas dampak bencana banjir dan tanah longsor akibat cuaca ekstrim melanda Provinsi Maluku. Pernyataan ini disampaikan Wakil Ketua Komisi III DPRD Provinsi Maluku, Frangkois Klemens Orno, S Ip kepada wart...

Selengkapnya

Dewan Terima Kunjungan KPU Jawa Barat Dalam Rangka Sering Soal Pemilu

Ambon.Suara Reformasi.Com. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DRPD) Provinsi Maluku  Rabu (20/7) dikunjungi Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa Barat dalam rangka membicarakan berbagai persoalan terkait pelaksanaan  Pemilihan Umum (Pemilu) dan Pemilihan Kepala Daerah (Pemilu kada). Pernyataan ini disampaikan Ketua DPRD Provinsi Maluku, Drs Lucky Wattimury, M Si, kepada wartawan di balai rakyat kara...

Selengkapnya

Hasil Rapat Dewan Bersama PLN Dan Kantor Kemenag Provinsi Maluku Listrik Asrama Haji Suda Diselesaikan

 Ambon. Suara Reformasi.Com. Hasil rapat bersama antara Komisi II dan Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Rakyat (DPRD) Provinsi Maluku bersama Perusahan Listrik Negara (PLN) dan Kantor Kementrian Agama Provinsi Maluku dalam rangka membahas persoalan tunggakan rekening listrik sebanyak Rp 129 juta di Asrama Haji Waiheru telah  Ambon telah mengalami titik terang.Pernyataan ini disampaikan Wa...

Selengkapnya

Hadiri Rakor Pelaksanaan Pemilu Dan Pilkada Serentak 2024, Gubernur Murad Ismail Apresiasi KPU RI

Ambon.Suara Reformasi.Com. Gubernur Maluku Murad Ismail bersama dan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) bersama Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI  dalam rangka Menghadapi Pelaksanaan Pemilu dan Pemilihan Serentak Tahun 2024, di lantai VII Kantor Gubernur Kamis, (21/7/2022). Selain untuk menghadapi pelaksanaan pemilu dan pemilihan serentak tahun 2024, tujuan kegiatan ...

Selengkapnya

Bencana Banjir Melanda Seram Harap Pihak Balai Segera Tanggap Darurat

Ambon.Suara Reformasi.Com.Beberapa minggu terakhir bencana banjir dan tanah longsor melanda Provinsi Maluku mengakibatkan bebarapa ruas jalan dan jembatan hancur terutama daerah seram bagian selatan dari kecamatan werinama, kecamatan siwalalat  Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) sampai kecamatan Tihoru Kabupaten Maluku Tengah (Malteng), untuk itu diminta pihak Balai Pelaksana Jalan Nasional wilay...

Selengkapnya

Komisi II DPRD Provinsi Maluku Panggil Bulog Dan Instansi Terkait Soal Hasil Panen Beras Kab Buru

Ambon.Suara Reformasi.Com. Ketua Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Maluku telah memanggil Badan Usaha Logistik (Bulog) dan instansi teknis Dinas Ketahanan Pangan dan Dinas Pertanian Provinsi Maluku dalam rangka menjelaskan kepada dewan soal keluhan dari masyarakat Kabupaten Buru soal hasil panen padi yang tidak bisa dibeli oleh Bulog terkait kadar air sangat tinggi. Pernyata...

Selengkapnya

Testimonial

Nulla vel metus scelerisque ante sollicitudin commodo....

Cindy

Tingkatkan !!!...

Larry

Bagus...

Jerry

Good !!...

nisa

Blognya keren !!...

Mila Karmila

Metode SEO yang sangat keren!!!......

Dian Herliwan
Kategori