Tetapkan Harga Secara Sepihak, Ketua TGPP Dinilai Arogan
Suara reformasi.Com.Ambon. Anggota DPRD Maluku Richard Rahakbauw menilai Ketua Tim Gubernur Percepatan Pembangunan (TGPP), Hadi Basalamah arogan karena melakukan discount harga barang secara sepihak menjelang HUT Kemerdekaan RI ke-78 tanpa melakukan koordinasi dengan pihak-pihak terkait. Hal itu disampaikan Rahakbauw kepada pers, Senin (4/9/2023) usai menerima Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO)...
SelengkapnyaYani Salampessy menyampaikan kekecewaannya terhadap lokasi yang diberikan untuk festival seni Molucan Jukulele Day
SuaraReformasi.Com.Ambon.Yani Salampessy sebagai Ketua panitia penyelenggara kegiatan menyampaikan kekecewaannya terhadap lokasi yang diberikan untuk festival seni Molucan Jukulele Day. Yang berlokasi di sporthool Karang Panjang Ambon Kata yani. Memang kita selaku panitia penyelenggara kegiatan suda berusaha semaksimalnya namun kalau untuk menampung sebanyak 5000 kapasitas ini tidak memadai. “Ke...
SelengkapnyaMenyebut HUT Kota Ambon Ke 448 Pemkot Bersama IKM,UKM Menggelar Kegiatan Mini Expo
SuaraReformasi.Com.Ambon.Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Ambon ke 448 tanggal 7 September Tahun 2023, Pemerintah Kota Ambon bersama Industri Kecil Menengah (IKM) dan Usaha Kecil Menengah (UKM) menyelenggarakan kegiatan Mini Expo dengan sorotan tema Ambon Par Samua yang berlangsung dari tanggal 4 sampai dengan 7 September, dibuka PJ Walikota Ambon, Bodewin M Wattimena di lapangan...
SelengkapnyaKodim 1504/Ambon & Jajaran Dukung Penggiatan Ekonomi Kreatif Masyarakat Melalui Mini Expo Pemerintah Kota Ambon
SuaraReformasi.Com.Ambon - Kodim 1504/Ambon dan jajarannya dukung acara kegiatan ekonomi kreatif Mini Expo UKM/IKM masyarakat yang digelar oleh Pemerintah Kota Ambon, bertempat dilapangan Pattimura Park, Jl. Pattimura No 01, Kel. Uritetu, Kec Sirimau, Kota Ambon. Senin (04/09/2023) Kegiatan Mini Expo UKM/IKM Pemerintah Kota Ambon yang digelar di Pattimura Park tersebut merupakan bagian dari ra...
SelengkapnyaTudingan Pj. Walikota Ambon Terlibat TPPO, Jubir : Akan Di Proses Hukum
Ambon, PPID - Menyikapi rencana seruan aksi yang akan dilakukan OKP se-Jabodetabek, terkait tudingan Pj. Walikota Ambon, Bodewin Wattimena yang diduga terlibat dalam kasus Tindakan Pidana Perdagangan Orang (TPPO), Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon tidak tinggal diam. Pemkot Ambon melalui juru bicara, Joy Adriaansz menegaskan, tudingan tersebut terlalu berlebihan dan tidak beralasan, serta dapat d...
SelengkapnyaDPW MAHASISWA PEMUDA MALUKU DESAK KEJAKSAAN TINGGI MENINDAK DUGAAN TINDAK PIDANA KORUPSI PEMBANGUNAN PASAR LANGGUR
SuaraRedormasi.Com.Ambon.Dalam rangka menegakan supremasi hukum dan pemberantasan korupsi di Republik Indonesia Khususnya di wilayah, hukum Kejaksaan Tinggi Maluku. Mahasiswa Pemuda. Maluku Menggugat menyampaikan beberapa hal sebagai, pernyataan sikap. Mendesak Kejaksaan Tinggi Maluku untuk segera menetapkan Tersangka atas laporkan dugaan tindak, pidana Korupsi pembangunan Pasar langgur yang tel...
SelengkapnyaKomnas Perempuan RI Sikapi Kasus Bupati Malra, Pelecehan Seksual
Suara reformasi.Com.Ambon.Kasus dugaan pelecehan seksual yang dilakukan Bupati Maluku Tenggara M Thaher Hanubun terhadap korban TSA (21) tahun mendapat perhatian serius Komisi Nasional (Komnas) Perempuan Republik Indonesia. Melalui Wakil Ketua Komnas Perempuan RI, Dra Olivia Latuconsina, MP, dirinya menjelaskan bahwa kekerasan seksual yang dilakukan oleh pejabat publik atau tokoh publik sama sekal...
SelengkapnyaAMGPM Bersama Pemkot Ambon Gelar Lomba Gerak Jalan Indah
Pj Walikota Ambon. Bodewin M Wattimena Di Berikan Kesempatan Membuka Lomba Gerak Jalan Sekali Gus Memberikan Sambutan antara lain menandaskan . Sebagai Tulang Punggung Bangsa Dan Negara Angkatan Muda Gereja Protestan Maluku (AMGPM) Terpanggil Dalam Ekstensinya Untuk Terlibat Secara Aktif Dalam Pembangunan, Sebagai Partisipasi Nyata Dalam Membentuk Sikap Dan Karakter Generasi Muda Yang Memiliki Spr...
SelengkapnyaUsut TPPU, GARDA Kembali Datangi KPK, Desak Tersangkakan Bupati Bursel Safitri Malik
SuaraReformasi.Com.JAKARTA – Gerakan Pemuda Buru Selatan-Jakarta (GARDA) kembali mendatangi KPK, meminta KPK mengusut tuntas kasus gratifikasi dan tindak pidana pencucian uang (TPPU) yang menyeret eks Bupati Buru Selatan Tagop Sudarsono itu, Kamis (31/08/2023). Namun, tuntutan GARDA adalah mendesak lembaga anti rasuah itu untuk segera mentersangkakan Bupati Buru Selatan Safitri Malik yang juga m...
SelengkapnyaHeboh! Diakhir Masa Jabatan Bupati Malra Diduga Lakukan Pelecehan Seksual
SuaraReformasi.Com.AMBON– Bupati Maluku Tenggara M Thaher Hanubun secara resmi dilaporkan ke pihak Reskrimsus Polda Maluku terkait dugaan pelecehan seksual terhadap seorang perempuan berinisial TSA (21) tahun. Dalam tanda bukti lapor yang ditandatangani Kepala Siaga Shif 1 SPKT Banum Min Brigpol La Ode Riski Putra tertanggal 1 September 2023, penyidik Reskrimsus Polda Maluku menerima aduan dari ...
Selengkapnya