Pj Sekda Malra Sidak Ketersediaan Barang Jelang Idul Fitri
SuaraReformasi.Com.Langgur– Penjabat (Pj) Bupati Maluku Tenggara (Malra) Jasmono diwakili oleh Pj Sekda Nicodemus Ubro melakukan inspeksi mendadak (sidak) di sejumlah toko-toko (suplier), Selasa (26/3/2024). Dalam sidak tersebut Pj Sekda didampingi Staf Ahli Bupati Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan, Kepala Seksi Pengelolaan Barang Bukti dan Barang Perampasan Kejari Tual Pradewa Artha sert...
SelengkapnyaAspirasi Ratusan Masyarakat ke Kajari : Segera Tetapkan Petrus Fatlolon Tersangka
SuaraReformasi.Com.Saumlaki - Aksi demo damai yang dilakukan oleh ratusan masyarakat di Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT) yang dikomandoi Pemerhati Tanimbar dan Komunitas Vokal Group Emperan (VGE) akhirnya berhasil menyampaikan aspirasi mereka kepada Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Dadi Wahyudi, Rabu (26/3/2024). Adapun tuntutan aksi mereka diantaranya meminta pihak Kajari untuk segera menetap...
SelengkapnyaPolres Buru Lakukan Razia di Pelabuhan ASD Namlea
Suara reformasi.Com.Namle. Dalam rangka menjaga kondisi Kamtibmas tetap kondisif diKabupaten Buru maka dilakukan kegiatan Razia cipta Kondisi oleh Kepolisian Resort Buru pada areal pelabuhan Fery penyeberangan Namlea-Galala yang dipimpin langsung oleh Kapolres Buru, AKBP Sulastri Sukidjang,SH,S,.I K,MM. Bertempat dipelabuhan ASDP Namlea Pada Minggu, 24/3/2024. Guna mencegah masuknya, Bahan kimia...
SelengkapnyaTim Audit Kinerja Itwasda Polda Maluku Tiba di Polres Tual.
SuaraReformasi.Com.Malra.Kapolres Tual AKBP PRAYUDHA WIDIATMOKO, S.I.K Dan Kapolres Maluku Tenggara AKB FRANS DUMA bersama PJU Polres menyambut Tim Audit Kinerja tahap I Aspek perencanaan dan pengorganisasian T.A. 2024 Itwasda Polda Maluku. Tim ini dibawah kendali Irwasda Polda Maluku Kombes Pol Marthin Luther Hutagaol, selaku penanggung jawab, tiba dan melakukan pendalaman pada Polres Tual, Senin...
SelengkapnyaPj Bupati Bersama Forkopimda Kabupaten Buru Rapat Evaluasi Hasil Pemilu
SuaraReformasi.Com.Namlea.Dilaksanakan oleh Kesbangpol Kabupaten Buru, Pj Bupati Dr Djalaludin Salampessy bersama unsur Forkopimda menghadiri rapat evaluasi pelaksanaan pemilu tahun 2024 bertempat di ruang rapat Kantor Bupati 21/03/24. Unsur Forkopimda yang hadir dalam rapat tersebut diantaranya Dandim 1506/Namlea Wakapolres Buru Wakil Pengadilan Negeri Namlea Kepala Pengadilan Agama Namlea. Kemud...
SelengkapnyaPJ Bupati Kabupaten Buru Resmikan Gedung Perguruan Muhamadiyah
SuaraReformasi.Com.Namlea.Gedung Perguruan Muhammadiyah Kabupaten Buru yang berada di jalan Jikukecil desa Namlea Kamis 21/03/24 diresmikan oleh Penjabat Bupati Buru Dr Djalaludin Salampessy, S.,Pi.,SH.,M.,Si. Bangunan yang berdiri diatas lahan yang dihibahkan oleh keluarga Sufri Said mantan anggota DPRD Kabupaten Buru ini memiliki dua ruang belajar dan nantinya akan ada sekolah SD, Kampus dan...
SelengkapnyaPimpin Rapat TPPS, Jasmono: Persoalan Stunting Di Malra Adalah Tanggungjawab Bersama
SuaraReformasi.Com.Langgur – Penjabat (Pj) Bupati Maluku Tenggara (Malra) Jasmono menyatakan, persoalan dan penanganan stunting di menjadi tanggungjawab bersama. Hal itu disampaikannya saat rapat bersama Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) setempat untuk mereview kinerja tahunan aksi konvergensi penanganan stunting di Malra, Kamis (21/3/2024).Dalam rapat tersebut Pj Bupati didamping Pj Sekd...
SelengkapnyaPenjabat Bupati Malra Sesalkan Ketidakhadiran Sejumlah Pimpinan OPD Saat Rapat Penanganan Stunting
SuaraReformasi.Com.Langgur. Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Kabupaten Maluku Tenggara (Malra) mengelar rapat. Rapat yang dipimpin langsung Penjabat (Pj) Bupati setempat Jasmono didampingi Ketua TP PKK serta Pj Sekda tersebut untuk mereview kinerja tahunan aksi konvergensi penanganan stunting di Malra, Kamis (21/3/2024).Rapat juga dihadiri oleh sejumlah pimpinan OPD teknis yang bersentuh l...
SelengkapnyaTahun 2023 Pemkab Malra Dialokasikan 988 Formasi Tenaga PPPK
SuaraReformasi.Com.Langgur– Menteri PAN dan RB telah mengeluarkan surat keputusan dengan Nomor 56 Tahun 2023 tentang penetapan kebutuhan pegawai ASN lingkup Pemkab Maluku Tenggara (Malra) tahun 2023. Untuk kabupaten Malra dialokasikan 988 formasi untuk tenaga Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).Hal itu disampaikan Kepala BKPSDM Malra Muchsin Rahayaan dalam laporannya kepada Pj Bupa...
SelengkapnyaDanlanud D. Dumatubun : “Jaga kesehatan, Hindari Pelanggaran, Perkuat keimanan dan berikan Kontribusi terbaik untuk TNI AU”
SuaraReformasi.Com.Malra.Komandan Pangkalan TNI AU (Danlanud) Dominicus Dumatubun memberikan memberikan pengarahan dalam Jam Komandan kepada seluruh personel Lanud DMN bertempat di Gedung Serbaguna, Selasa 20 Maret 2024. Diawal pengarahanya Danlanud D. Dumatubun Letkol Pas M. Junaidi memberikan ucapan selamat menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 1445 Hijriyah/2024 Masehi, kepada seluruh prajurit dan P...
Selengkapnya