Artikel Populer

Afandy Hasanussi Penjabat Walikota Tual

SUARAREFORMASI.COM.TUAL - Menteri Dalam Negeri menetapkan R. Afandy Z. Hasanussi, S.STP., M.Si sebagai Penjabat (Pj) Walikota Tual, menggantikan Akhmad Yani Renuat yang telah menyatakan mundur dari jabatanya karena akan maju sebagai Bakal Calon Walikota Tual periode 2024-2029. Pada surat keputusan yang diterima KlikMaluku.com, Penetapan Mendagri tertuang dalam surat Keputusan (SK) Nomor : 100.2.1....

Selengkapnya

Mangente Peserta Sail To Indonesia di Maluku Tenggara

SUARAREFORMASI.COM.MALRA-Bulan Juli ini merupakan momen sangat penting bagi Pemerintah Kabupaten Maluku Tenggara untuk memperkenalkan kepada dunia berbagai potensi yang dimilikinya. Betapa tidak, kearifan lokal, adat istiadat, seni budaya, kuliner khas, hingga puluhan situs wisata yang ada, hidup dan berkembang di daerah berjuluk Larvul Ngabal ini mendapat kesempatan untuk diperkenalkan kepada sed...

Selengkapnya

146 Jemaah Haji Asal Malteng Tiba Di Masohi

SUARAREFORMASI.COM.MALTENG - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Maluku Tengah (Malteng) menyambut Kepulangan Jemaah Haji Asal Malteng. Yang Berlangsung di Gedung Islamic Center, Masjid Agung Ibnu Abdullah, Kota Masohi pada, Selasa (16/07/2024). Ratusan Masyarakat Malteng, Penuhi Halaman Masjid Agung Ibnu Abdullah, guna menjemput Keluarganya yang telah tiba dari Tanah Suci, setelah selesai Menunaikan Ib...

Selengkapnya

SETELAH PERGUMULAN 14 TAHUN, JEMAAT ANUGERAH LANGGUR KINI TENGAH MEMBANGUN GEDUNG GEREJA BARU

SUARAREFORMASI.COM.MALRA-Dalam penantian dan pergumulan selama 14 tahun akhirnya kerinduan warga Jemaat Anugerah Langgur kini terjawab dan mulai membangun sebuah gedung Gereja baru, demikian disampaikan Ketua panitia pembangunan Samuel Kasiuw di Langgur Selasa (16/7-2024). ” Pergumulan selama empat belas tahun kita baru dapat tanah supaya bangun Gereja, jadi Jemaat semua antuasias, semua semanga...

Selengkapnya

Rabu Besok Rombongan Kedua Yacht Rally 2024 Tiba Di Ohoi Debut

SUARAREFORMASI.COM.MALRA-Para yachter dari berbagai negara turut serta dalam Yacht Rally (Perahu Layar) Sail To Indonesia 2024, yang dipusatkan di Ohoi Debut, Kecamatan Manyeuw, Kabupaten Maluku Tenggara, Selasa (2/7/2024). foto: diskominfo malra Langgur, MalukuPost.com – Peserta iven perahu (Yacht) Sail To Indonesia Rally 2024 gelombang kedua mulai berdatangan di ohoi (desa) Debut, sejak Senin ...

Selengkapnya

POLRES MALRA TEGAS BUBARKAN BENTROK MASSA. KABIDHUMAS : BILA DIBIARKAN BISA MELUAS MENJADI KONFLIK SOSIAL

SUARAREFORMASI.COM.MALRA.Aparat Polres Maluku Tenggara terpaksa membubarkan massa dengan tembakan gas air mata untuk bubarkan aksi bentrok antar pemuda kompleks Pemda dan Pemuda Karang Tagepe yang kesekian kalinya terjadi pada Minggu (14/7/2024) dini hari.Tindakan pembubaran dengan tegas dan terukur tersebut dilakukan demi kepentingan dan keselamatan masyarakat umum lainnya , karena bila dibiarkan...

Selengkapnya

Dirjen Binmas Katholik Buka Muspaspas di Tanimbar

SUARAREFORMASI.COM.SAUMLAKI- Untuk pertama kalinya Musyawarah Pastoral Pastores (Muspas Pas) Keuskupan Amboina digelar di luar ibu kota Provinsi Maluku, Kota Ambon yakni di Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT) yang didaulat sebagai tuan rumah.  Acara yang berlangsung di Lapangan Mandriak pada, Senin (15/07/2024) menghadirkan sebanyak 136 orang yang terdiri dari para Pastores yang bertugas di Keusku...

Selengkapnya

Raih 12 Penghargaan, Kabupaten Malra Sabet Juara Umum Program Bangga Kencana

SUARAREFORMASI.COM.MALRA– Setelah raih 12 (dua belas) penghargaan dalam berbagai kategori, Kabupaten Maluku Tenggara (Malra) sabet Juara Umum dalam bidang Program Pembangunan Kependudukan dan Keluarga Berencana (Bangga Kencana) serta Percepatan Penurunan Stunting Tingkat Provinsi Maluku.Siaran pers Dinas Kominfo setempat menyebutkan, penghargaan dari Pemerintah Provinsi Maluku serta Badan Kepend...

Selengkapnya

Bimtek CCRF Dan Indikator EAFM, Dukung Perikanan Berkelanjutan Di Malra

SUARAREFORMASI.COM.MALRA – Letak geografis Maluku Tenggara (Malra) berada pada 3 (tiga) Wilayah Pengelolaan Perikanan (WPP). Ketiga wilayah dimaksud yakni WPP 718 (Laut Arafura), WPP 714 (Laut Banda), dan WPP 715 (Laut Seram) dengan total potensi perikanan pada ketiga WPP sebesar 4.669.030 (Empat Juta Enam Ratus Enam Puluh Sembilan Ribu Tiga Puluh) ton/tahun.Hal tersebut disampaikan Penjabat (Pj...

Selengkapnya

Pelaku Usaha IKM Malra Dituntut Untuk Lebih Profesional

SUARAREFORMASI.COM.MALRA– Peraturan Presiden Nomor 2 tahun 2022 tentang Pengembangan Kewirausahaan Nasional Tahun 2021 – 2024 menegaskan untuk masing masing kementerian/lembaga dan pemerintah daerah dapat memberikan kemudahan dan mendorong pertumbuhan wirausaha hingga tahun 2024. Hal itu disampaikan Penjabat (Pj) Bupati Maluku Tenggara (Malra) Jasmono dalam sambutannya yang dibacakan Pj Sekret...

Selengkapnya

Testimonial

Nulla vel metus scelerisque ante sollicitudin commodo....

Cindy

Tingkatkan !!!...

Larry

Bagus...

Jerry

Good !!...

nisa

Blognya keren !!...

Mila Karmila

Metode SEO yang sangat keren!!!......

Dian Herliwan
Kategori