Tim Audit Kinerja Itwasda Polda Maluku Tiba di Polres Tual.
SuaraReformasi.Com.Malra.Kapolres Tual AKBP PRAYUDHA WIDIATMOKO, S.I.K Dan Kapolres Maluku Tenggara AKB FRANS DUMA bersama PJU Polres menyambut Tim Audit Kinerja tahap I Aspek perencanaan dan pengorganisasian T.A. 2024 Itwasda Polda Maluku. Tim ini dibawah kendali Irwasda Polda Maluku Kombes Pol Marthin Luther Hutagaol, selaku penanggung jawab, tiba dan melakukan pendalaman pada Polres Tual, Senin...
SelengkapnyaSafari Ramadhan di Masjid Baiturrahman Perumnas Waiheru Sukses Digelar
SuaraReformasi.Com.Ambon – Safari Ramadhan Pemerintah Kota Ambon hari ke-3 di Masjid Baiturrahman Perumnas Waiheru pada Sabtu (23/03/2024) berjalan sukses. Acara ini dihadiri oleh Pj. Walikota Ambon Bodewin Wattimena, Ketua Tim Penggerak PKK Kota Ambon Lisa Wattimena, Forkopimda Kota Ambon, OPD lingkup Pemerintah Kota Ambon, Ketua MUI Kota Ambon, Ketua Dewan Kemakmuran Masjid Baiturrahman besert...
SelengkapnyaDirektur Utama Jasa Raharja Hadiri Rakor Penyelenggaraan Angkutan Lebaran 2024 Lintas Penyeberangan Merak-Bakauheni*
SuaraReformasi.Com.Merak, 23 Maret 2024 – Direktur Utama Jasa Raharja, Rivan A. Purwantono, menghadiri Rapat Koordinasi Penyelenggaraan Angkutan Lebaran 2024/1445H padaLintasan Penyeberangan Merak-Bakauheni. Agenda tersebut digelar KementerianPerhubungan, di Terminal Eksekutif Sosoro Pelabuhan Merak, pada Sabtu (23/03/2024).Rivan menyampaikan, rapat koordinasi lintas instansi yang dipimpin langs...
SelengkapnyaPj Bupati Bersama Forkopimda Kabupaten Buru Rapat Evaluasi Hasil Pemilu
SuaraReformasi.Com.Namlea.Dilaksanakan oleh Kesbangpol Kabupaten Buru, Pj Bupati Dr Djalaludin Salampessy bersama unsur Forkopimda menghadiri rapat evaluasi pelaksanaan pemilu tahun 2024 bertempat di ruang rapat Kantor Bupati 21/03/24. Unsur Forkopimda yang hadir dalam rapat tersebut diantaranya Dandim 1506/Namlea Wakapolres Buru Wakil Pengadilan Negeri Namlea Kepala Pengadilan Agama Namlea. Kemud...
SelengkapnyaPJ Bupati Kabupaten Buru Resmikan Gedung Perguruan Muhamadiyah
SuaraReformasi.Com.Namlea.Gedung Perguruan Muhammadiyah Kabupaten Buru yang berada di jalan Jikukecil desa Namlea Kamis 21/03/24 diresmikan oleh Penjabat Bupati Buru Dr Djalaludin Salampessy, S.,Pi.,SH.,M.,Si. Bangunan yang berdiri diatas lahan yang dihibahkan oleh keluarga Sufri Said mantan anggota DPRD Kabupaten Buru ini memiliki dua ruang belajar dan nantinya akan ada sekolah SD, Kampus dan...
SelengkapnyaBodewin Wattimena Gelar Safari Ramadhan Di Pandan Kasturi
Suara reformasi.Com. Penjabat Walikota Ambon Bodewin Wattimena Kembali menggelar Safari Ramadhan di Pandan Kasturi Kecamatan Sirimau, Kota Ambon pada Jumat, (22/3/2024). Kecintaan/kesederhanaan Bodewin Watimena bagi Warga kota ini sangat diapresiasi dan disukai oleh kalangan Masyarakat sekitar.Pada kesempatan itu, Bodewin menyalurkan bantuan paket Sembako bagi anak-anak stunting di Kelurahan Panda...
SelengkapnyaGelar Safari Ramadhan, Rivan A. Purwantono Ungkapkan Standar Pelayanan Samsat Sudah Bertransformasi, Cepat dan Nyaman*
Suara reformasi.Com.*Jakarta, 21 Maret 2024 – Direktur Utama Jasa Raharja, Rivan A. Purwantono, mengisi bulan Ramadhan tahun ini dengan serangkaian kegiatan safari ke berbagai daerah. Selain melakukan silaturahim dan pembinaan di kantor Jasa Raharja tingkat cabang, salah satu kegiatan utama adalah melakukan tinjauan ke kantor-kantor Samsat. Beberapa kantor Samsat yang dikunjungi meliputi Samsat ...
SelengkapnyaGelar Safari Ramadhan, Rivan A. Purwantono Ungkapkan Standar Pelayanan Samsat Sudah Bertransformasi, Cepat dan Nyaman*
Suara reformasi.Com.*Jakarta, 21 Maret 2024 – Direktur Utama Jasa Raharja, Rivan A. Purwantono, mengisi bulan Ramadhan tahun ini dengan serangkaian kegiatan safari ke berbagai daerah. Selain melakukan silaturahim dan pembinaan di kantor Jasa Raharja tingkat cabang, salah satu kegiatan utama adalah melakukan tinjauan ke kantor-kantor Samsat. Beberapa kantor Samsat yang dikunjungi meliputi Samsat ...
SelengkapnyaPimpin Rapat TPPS, Jasmono: Persoalan Stunting Di Malra Adalah Tanggungjawab Bersama
SuaraReformasi.Com.Langgur – Penjabat (Pj) Bupati Maluku Tenggara (Malra) Jasmono menyatakan, persoalan dan penanganan stunting di menjadi tanggungjawab bersama. Hal itu disampaikannya saat rapat bersama Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) setempat untuk mereview kinerja tahunan aksi konvergensi penanganan stunting di Malra, Kamis (21/3/2024).Dalam rapat tersebut Pj Bupati didamping Pj Sekd...
SelengkapnyaBahas Kerjasama Digitalisasi Pelayanan Publik, Pj. Wali Kota Terima Kunjungan PT. Telkomsel
AMBON, PPID – Pj. Wali Kota Ambon, Bodewin M. Wattimena menerima kunjungan Vice President Area Account Management, PT. Telkomsel, Samuel Passaribu, Jumat (22/3/24) di Balai Kota, Guna membahas peluang kerjasama kedua belah pihak dalam mewujudkan pelayanan Publik yang lebih baik lagi melalui cara – cara digital. Wattimena dalam sambutannya mengakui, Kota Ambon saat ini menuju kota pintar, dim...
Selengkapnya