USP Berbasis CBT Jenjang SMP Resmi Digelar Di Malra
SuaraReformasi.Com.Langgur– Ujian Satuan Pendidikan (USP) Berbasis Aplikasi Computer Based Test (CBT) Jenjang SMP se-Kabupaten Maluku Tenggara (Malra) Tahun Pelajaran 2023-2024 resmi digelar. Kegiatan yang dipusatkan di SMP Negeri Unggulan Ohoijang Langgur itu dibuka oleh Penjabat (Pj) Sekda setempat Nicodemus Ubro mewakili Pj Bupati Jasmono, Senin (13/5/2024).Jasmono dalam sambutannya menjelask...
SelengkapnyaPenjabat: Sungai Wai Tone Meluap, Warga Messa Dikepung Banjir
SuaraReformasi.Com.Malteng- Kondisi dampak musibah banjir yang melanda negeri Messa kecamatan Teon Nila Serua (TNS) kabupaten Maluku Tengah (Malteng) pada, Selasa (14/05/2024). Bertempat di kali Wai Tone pada, Sabtu (18/05/2024). Penjabat Kepala Pemerintah Negeri (KPN) Mesa Bpk. Wellem Sarioa ungkapkan, hal ini cukup memperihatinkan dari meluapnya air sungai Wai Tone mengakibatkan air mengalir mas...
SelengkapnyaOperasi Trisila 24 TNI AL Membantu Pemkot Ambon Dalam Upaya Menjaga Teluk Ambon Dari Sampah.
SuaraReformasi.Com.Ambon.Operasi Trisila 24 oleh Tentara Nasional Indonesia (TNI) Angkatan Laut (Al) Lantamal IX dalam rangka pembersihan pantai yang berlokasi di bawah jembatan merah putih Desa Hative Kecil, Kecamatan Nusaniwe, Kota Ambon berlangsung Selasa (14/5/2024) sangat membantu Pemerintah Kota Ambon dalam menjaga teluk Ambon dari sampah. Pernyataan ini disampaikan PJ Walikota Ambon Drs Bod...
SelengkapnyaASN Netral Saat Pemilukada
SuaraReformasi.Com.Ambon. Aparat Sipil Negara (ASN) Lingkup Pemerintah Kota Ambon diharapkan untuk tetap netral saat berlangsung Pemilihan Kepala Daerah (Pemilukada) serentak yang berlangsung Nopember 2024.Untuk itu Pemerintah Kota Ambon lewat Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) menyelenggarakan sosialisasi Netralitas ASN Lingkup Pemerintah Kota Ambon berlangsung di Aula Maluku City Mal...
SelengkapnyaTim Pansus DPRD Sumut Menyambangi DPRD Provinsi Maluku.
SuaraReformasi.Com.Ambon.Tim Panitia Khusus (Pansus) LKPJ DPRD provinsi Sumatera Utara (Sumut) Medan melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Maluku. Kunjungan dari tim pansus LKPJ DPRD Sumut ini selain bertatap muka dengan pemerintah daerah Pansus ini juga bertemu Ketua DPRD Maluku dan anggota DPRD lainnya Benhur George Watubun mengatakan, alasan mereka memilih DPRD Provinsi Maluku karena, DPRD P...
Selengkapnya*Rivan A Purwantono : Kolaborasi Kunci Kecepatan Santunan Korban Laka Bus Ciater*
SuaraReformasi.Com.Jakarta, 13 Mei 2024 – Jasa Raharja telah menyerahkan santunan kepada 11 ahli waris dari korban yang meninggal dunia dalam kecelakaan bus pariwisata yang terguling di Desa Palasari, Kecamatan Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat, pada Sabtu, 11 Mei 2024. Santunan diserahkan secara simbolis oleh Direktur Utama Jasa Raharja, Rivan A. Purwantono, di Gedung SMK Lingga Kencana, Dep...
SelengkapnyaKPU KKT Tutup Penyerahan Syarat Dukungan Bapaslon Perseorangan
SuaraReformasi.Com.Saumlaki. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT) resmi menutup masa penyerahan persyaratan dukungan bakal pasangan calon (Bapaslon) bupati dan wakil bupati jalur perseorangan tuk Pilkada serentak tahun 2024 ini. Ketua KPU KKT Christian Matruty, menjelaskan sejak dibuka tanggal 8-12 Mei ini, tak ada satupun Bapaslon atau Liaison Officer (LO) atau penda...
SelengkapnyaBMW Berharap ISKA, PK Dan PWKI Maluku Memberikan Kontribusi Bagi Pemerintah Kota Ambon.
Suara reformasi.Com.Ambon. Penjabat Walikota Ambon, Drs Bodewin Melkias Wattimena ( BMW) berharap kehadiran Ikatan Sarjana Katolik (ISKA) Pemuda Katolik (PK) dan Paguyuban wartawan Katolik Indonesia (PWKI) Maluku, pada proses pelantikan nanti, diharapkan menjadi _starting point_ untuk ikut memberikan kontribusi positif bagi pemerintah kota Ambon. Harapan itu disampaikan Bodewin Melkias Wattimena...
Selengkapnya*Seluruh Korban Kecelakaan Bus Pariwisata yang Terguling di Ciater Subang Mendapat Santunan Jasa Raharja*
SuaraReformasi.Com.Jakarta, 12 Mei 2024 – Seluruh korban kecelakaan bus pariwisata Trans Putra Fajar dengan nomor AD-7524-OG diduga mengalami rem blong hingga terguling dijalan turunan Ciater Subang dan menabrak sejumlah kendaraan lain, tepatnya di Desa Palasari, Kecamatan Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat, pada Sabtu, 11 Mei 2024 sekitar pkl 18.45 WIB. Bus Trans Putra Fajar membawa rombongan...
SelengkapnyaIr Diana Padang.M.Si daftar di DPC Gerindra dan DPC PPP
Suara reformasi.Com.Ambon. Dunia perpolitikan bagi keluarga Padang bukanlah hal baru bagi mereka, di erah Gubernur Maluku yang ketiga adalah Mohammad Padang dan Ketua DPRD Provinsi Maluku juga pernah dijabat oleh keluarga Padang, "jadi tidak mengherankan bagi seorang Haja Ir Diana Padang, M.Si, usai dari kiprahnya sebagai pensiunan Pegawai Negeri Sipil, (PNS) beberapa tahun lalu, kini dia mencari ...
Selengkapnya