Artikel Populer

Sapulette Buka Acara Sosialisasi Regulasi Simpul Jaringan Informasi Geospasial Di Kota Ambon

Suara reformasi.Com.Ambon.Asisten Administrasi Umum, Robert Sapulette, ST MT ditunjuk  menggantikan Pj Walikota  Ambon, Bodewin Wattimena, membuka acara sosialisasi Regulasi Simpul jaringan Informasi Geospasial di Kota Ambon yang berlangsung Rabu (6/7/2024) di Hotel Amaris Ambon. Dalam sambutan tertulis Pj Walikota Ambon, Bodewin  Wattimena dibacakan,  Asisten Administrasi Umum, Robert Sapulet...

Selengkapnya

Bersama Rote Ndao, Kabupaten Malra Ditetapkan Jadi Lokasi Modeling Rumput Laut 2024

SuaraReformasi.Com.Jogjakarta – Kabupaten Maluku Tenggara Ditetapkan sebagai lokasi Modeling Rumput Laut Tahun 2024. Kepastian tersebut terungkap disela-sela Rapat Kerja Teknis Terpadu Lingkup Kementerian Kelautan dan Perikanan Tahun 2024 digelar Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) RI Rabu, (6/3/2024) di Jogjakarta.Kegiatan yang digelar dengan tema “Sinergi Mewujudkan Ekonomi Biru untuk K...

Selengkapnya

Penjabat Bupati Malra Drs. Jasmono, M.Si saat memimpin rapat bersama Forkopimda dan tokoh-tokoh agama terkait konflik horizontal warga.

SuaraReformasi.Com.Langgur– Konflik horizontal yang terjadi di Maluku Tenggara (Malra) dan telah menelan korban jiwa, jadi sorotan masyarakat setempat. Sejumlah warga menilai, Pemda Malra dalam hal ini Penjabat Bupati Jasmono tidak mengupayakan proses rekonsiliasi, dan terkesan menghindari diri dari konflik yang terjadi.Menyikapi hal tersebut, Pemda Malra lewat Dinas Komunikasi dan Informatika (...

Selengkapnya

Jasa Raharja Di Wakili PJJR Samsat Bula Bersama Stakeholder Gelar FKLL

SuaraReformasi.Com.Ambon.Jasa Raharja Bersama Korlantas Polri Gelar Aksi Keselamatan Jalan dan Mengusulkan 2 Maret sebagai Hari Keselamatan Jalan Nasional Jasa Raharja Sukses Gelar Puncak Kompetisi Inovasi Keselamatan Lalu Lintas Terbesar di IndonesiaBula – Global Timur News - PJJR Samsat Bula berinisiasi melakukan Forum Komunikasi Lalu Lintas (FKLL) dengan mengundang stakeholder setempat. Turut...

Selengkapnya

Rincian Proses Pemilihan Raja Passo yang Tertunda

SuaraReformasi.Com.Ambon, Proses pemilihan Raja Passo, yang mengalami penundaan yang cukup panjang, menjadi perbincangan serius di Kota Ambon.Ketua Komisi I DPRD Kota Ambon, Jafry Taihuttu membeberkan rincian pembahasan terkait kendala dan harapan untuk menyelesaikan suksesi Raja Negeri Passo.Dalam rapat yang melibatkan berbagai pihak, termasuk asisten I, Kabag Pemerintahan, c...

Selengkapnya

Perlu Koordinasi Baik Pemkot Dan Pemprov Dalam Pengelolaan Pasar Mardika

Suara reformasi.Com.Ambon. Anggota DPRD Kota Ambon dari Fraksi Perindo, Harry Putra Far Far, mengungkapkan keprihatinannya terkait permasalahan kompleks pengelolaan Pasar Mardika Dalam pernyataannya, Harry membahas sejumlah isu, termasuk retribusi, domain Pemerintah kabupaten kota, dan dampak relokasi pedagang.Menurut Harry, undang-undang pendapatan pajak dan retribusi daerah, menegaskan bahwa dom...

Selengkapnya

Peringati HKG PKK Ke-52, TP PKK Malra Gelar Gertam Cabai Serentak

SuaraReformasi.Com.Langgur – Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke 52 Tahun 2024, diperingati secara nasional hari ini, Senin (4/3/2024). Tidak terkecuali di Kabupaten Maluku Tenggara (Malra), kegiatan tersebut pun digelar dengan rangkaian kegiatan Gerak Tanam (Gertam) Cabai Serentak.Pantauan media ini, kegiatan Gertam tersebut dipusatkan di Balai Pertanian Dinas Pertanian yang terletak di wilayah ka...

Selengkapnya

Pemkab Malra Butuh Dukungan Seluruh Elemen Tanggulangi Kemiskinan Ekstrim Dan Stunting

SuaraReformasi.Com.Langgur – Sesuai data Badan Pusat Statistik (BPS), tingkat kemiskinan di Maluku Tenggara (Malra) sebesar 21,79 %. Penduduk di bawah garis kemiskinan lebih dari 22.000 jiwa. Sedangkan penduduk miskin ekstrim yang diidentifikasi pengeluaran per harinya kurang dari Rp. 11.700 masih sebanyak 4.500 lebih kepala keluarga (KK), yang tersebar di 11 kecamatan.Hal itu disampaikan Penjab...

Selengkapnya

Sidang Klasis Menjadi Ruang Konsolidasi Dan Diskusi Yang Sangat Efektif

SuaraReformasi.Com.Langgur, – Pelayanan umat dalam lingkup keagamaan adalah salah satu faktor penting menumbuhkan modal sosial di masyarakat. Pelayanan keagamaan juga menjadi sarana meningkatkan kualitas hidup, yang tercermin dari kualitas karakter dan mental spiritual.Hal itu disampaikan Penjabat (Pj) Bupati Maluku Tenggara (Malra) Jasmono dalam sambutannya yang dibacakan Pj Sekda setempat Nico...

Selengkapnya

Forum Lintas Perangkat Daerah Pemkab Malra Tahun 2024 Resmi Digelar

SuaraReformasi.Com.Langgur– Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Maluku Tenggara (Malra) Nicodemus Ubro, membuka kegiatan Forum Lintas Perangkat Daerah Tahun 2024. Pantauan media ini, kegiatan yang dipusatkan di aula kantor Bupati setempat pada Senin (4/3/2024) tersebut, dihadiri pula oleh Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda).Nampak pula sejumlah pimpinan OPD, para Staf Ahl...

Selengkapnya

Testimonial

Nulla vel metus scelerisque ante sollicitudin commodo....

Cindy

Tingkatkan !!!...

Larry

Bagus...

Jerry

Good !!...

nisa

Blognya keren !!...

Mila Karmila

Metode SEO yang sangat keren!!!......

Dian Herliwan
Kategori