Artikel Populer

Bimas Islam Kantor Kementerian Agama Provinsi Maluku Laksanakan Kegiatan Peningkatan Kompetensi Pencerahan Agama Dan Dialog Ormas Kepemudaan

Ambon.Suara Reformasi.Com.Bidang Bimas Islam, Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Maluku, telah melaksanakan kegiatan peningkatan kompetensi penceramah Agama Islam tahun 2023 dan kegiatan dialog ormas kepemudaan yang dilaksanakan di hotel Gren Avira Ambon Rabu (31/5/2023). Pernyataan ini disampaikan Ketua Panitia pelaksanaan kegiatan, Hj.I. Alia, S Ag kepada wartawan saat berlangsung kegiata...

Selengkapnya

Penjabat Wali Kota dan Sekot Ambon Tinjau Lokasi Bencana

Ambon.Suara Reformasi.Com.Penjabat Wali Kota, Bodewin M. Wattimena, bersama Sekretaris Kota (Sekkot) Ambon, Agus Ririmasse, Rabu (31/5/23) melakukan pelaporan lokasi bencana di Galunggung, Negeri Batumerah, Kecamatan Sirimau dan Desa Hunut, Kecamatan Teluk Ambon. Pada kedua lokasi tersebut diketahui terjadi longsor, akibat cuaca esterim berupa hujan deras, pada Selasa (30/5/23) hingga Rabu (31/5/2...

Selengkapnya

Cuaca Buruk Menimpa Maluku, Badan Bencana Perlu Siaga Antisipasi Masalah Terjadi

Ambon.Suara Reformasi.Com.Akibat cuaca ekstrim terjadi beberapa hari belakangan ini di provinsi Maluku, angin , hujan disertai gelombang akibat bencana terjadi di mana-mana, baik tanah longsor maupun kondisi gelombang laut semua yang diharapkan Badan Bencana Daerah siaga mengantisipasi bila terjadi masyarakat . Pernyataan ini disampaikan politisi Partai Demokrat yang juga sebagai anggota DPRD Prov...

Selengkapnya

Pj Bupati KKT Berjanji Akan Konsolidasi Internal Jajaran Pemerintah Daerah Dalam Rangka Pelayanan Pada Masyarakat

Ambon.Suara Reformasi.Com. Pj Bupati Kepulauan Tanimbar, Ruben Moriolkosu, berjanji akan mengambil langkah cepat dalam rangka melakukan konsolidasi internal di lingkup pemerintahan Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT) dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat. Pernyataan Pj Bupati KKT ini usai melakukan kunjungan silaturahmi dengan ketua DPRD Provinsi Maluku, Benhur G Wattubun d...

Selengkapnya

Bagian firman Tuhan hari ini (LPJ GPM) Kisah para rasul 10:44-48

dikisahkan ttg bagaimana Kornelius dan keluarganya memilih Allah menjadi pengikutNya.. Petrus bersaksi mengenai Yesus Kristus dan secara tiba-tiba Roh Kudus turun ke atas semua orang. Maka mulailah mereka berkata-kata dengan bahasa roh dan memuliakan Allah. Bahasa roh adalah bahasa yang diilhamkan Roh Kudus, namun bisa dimengerti oleh manusia. Tujuan pemberian hadiah ini adalah dalam rangka memuli...

Selengkapnya

Jelang Hari Lahir Pancasila, Turaya Samal Ingatkan Pentingnya Hidup Orang Basudara

Ambon.Suara Reformasi.Com. Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS), DPRD Provinsi Maluku Turaya Samal mengajak semua pihak untuk refleksikan salah satu aspek penting yang terkandung dalam Pancasila, yaitu hidup orang basudara, pada peringatan hari lahir Pancasila kali ini “Pancasila melarang kita untuk hidup dalam persaudaraan yang harmonis, saling menghormati, dan saling mendukung satu sam...

Selengkapnya

DPRD Minta Pemprov Maluku Tak Ambil Tindakan Apapun di Pasar Mardika

Ambon.Suara Reformasi.Com. Komisi III DPRD Provinsi Maluku mengingatkan pemerintah Provinsi Maluku untuk tidak melakukan tindakan apapun di Pasar Mardika. Peringatan ini disampaikan Ketua Komisi III DPRD Provinsi Maluku Richard Rahakbauw, saat menerima pengaduan Forum Komunikasi Pengusaha Mardika, di gedung DPRD, Kawasan Karang Panjang Ambon, Selasa (30/5/2023) kemarin.Sejumlah pengusaha di Pasar ...

Selengkapnya

Tegas, Pj. Bupati SBB : Kades Bandel Bakal Diberhentikan

AMBON.Suara Reformasi.Com.Peringatan keras kembali disampaikan Penjabat Bupati Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB) Brigadir Jenderal (Brigjen) TNI Andi Chandra As'aduddin kepada kepala Desa yang memberhentikan perangkat Desa sepihak tanpa mematuhi peraturan perundang-undangan akan ditegur, hingga diberhentikan . Andi mengaku sebagai kepala daerah sendiri telah mengeluarkan surat edaran Bupati pada ...

Selengkapnya

DPPKB dan TP- PKK Kota Ambon Gelar Peningkatan Kapasitas Kader Posyandu

Ambon.Suara Reformasi.Com. Dinas Pengendalian Penduduk dan KB (DPPKB) bersama TP- PKK Kota Ambon, Selasa (30/5/2023) kembali menggelar kegiatan Peningkatan Kapasitas Kader Posyandu di Kecamatan Nusaniwe. Kegiatan ini merupakan yang kedua kalinya dilaksanakan, setelah sebelumnya di gelar di Kecamatan Sirimau pekan lalu. Pj. Ketua TP – PKK, Lisa Wattimena dalam sambutannya menjelaskan, fungsi kade...

Selengkapnya

Pemkot Akan Fasilitas Semua Ingin Mengembangkan Usaha Di Kota Ambon.

Ambon.Suara Reformasi.Com. Niat baik Pemerintah Kota Ambon, memberikan fasilitas untuk semua pengusaha yang ingin mengembangkan usaha di Kota Ambon terutama bagi pengusaha Mikro, Kecil dan Menengah. Pernyataan ini disampaikan Pj Walikota Ambon, Bodewin M Wattimena, kepada wartawan usai berlangsung kegiatan penyerahan nomor induk berusaha (NIB) dari Pj Walikota Ambon, Bodewin M Wattimena kepada 250...

Selengkapnya

Testimonial

Nulla vel metus scelerisque ante sollicitudin commodo....

Cindy

Tingkatkan !!!...

Larry

Bagus...

Jerry

Good !!...

nisa

Blognya keren !!...

Mila Karmila

Metode SEO yang sangat keren!!!......

Dian Herliwan
Kategori